200 Pasukan Hijau Jakpus Monitor Tiga TPU

Rabu, 12 Mei 2021 Reporter: Folmer Editor: Budhy Tristanto 1877

Ratusan PJLP Sudin Pertamanan dan Hutan Kota Jakpus Amankan Tiga TPU

(Foto: doc)

Sudin Pertamanan dan Hutan Kota Jakarta Pusat menerjunkan 200 personel pasukan hijau untuk melakukan pengawasan di tiga taman pemakaman umum (TPU), selama libur Idulfitri 12 hingga 16 Mei 2021.

Mereka akan mengawasi penutupan TPU untuk aktivitas ziarah warga 

Kasudin Pertamanan dan Hutan Kota Jakarta Pusat, Mila Ananda mengatakan, 200 personel Penyedia Jasa Lainnya Orang Perorangan (PJLP) seksi pemakaman dan pertamanan tersebut disebar ke TPU Karet Bivak, Kawi-Kawi dan Pasar Baru Barat.

"Mereka akan mengawasi penutupan TPU untuk aktivitas ziarah warga selama 12 hingga 16 Mei," kata Mila, Rabu (12/5).

Selain itu, lanjut Mila, mereka juga disiagakan untuk melayani warga yang mengajukan permohonan pemakaman.  

"Layanan pemakaman tetap dibuka sedangkan perpanjangan Izin Penggunaan Tanah Makam (IPTM) dan berziarah hingga tanggal 16 Mei ditiadakan," tandasnya.

BERITA TERKAIT
Wali Kota Jakpus Pimpin Apel Pengamanan Idul Fitri

Wali Kota Jakpus Pimpin Apel Pengamanan Idulfitri

Selasa, 11 Mei 2021 1737

 Mulai Besok 11 TPU di Jakarta Barat Ditutup

Penutupan Sementara TPU di Jakbar Disosialisasikan

Selasa, 11 Mei 2021 3750

 TPU di Jakut Ditutup Selama Libur Lebaran

Penutupan Sementara TPU di Jakut Disosialisasikan

Selasa, 11 Mei 2021 2527

Antisipasi Penyebaran COVID-19, TPU Ditutup Sementara Waktu untuk Aktivitas Ziarah

Antisipasi Penyebaran COVID-19, TPU Ditutup Sementara Waktu untuk Keperluan Ziarah

Selasa, 11 Mei 2021 1982

 124 Petak Makam TPU Rorotan Sudah Terisi

124 Petak Makam TPU Rorotan Sudah Terisi

Jumat, 23 April 2021 3048

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 469098

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 308154

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 284400

Siswa di Jakut Tebarkan Optimistis Sintas COVID 19 Melalui Puisi

Siswa di Jakut Tebar Optimistis di Tengah COVID- 19 Melalui Puisi

Rabu, 15 April 2020 261035

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Jumat, 15 April 2016 196649

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks

Hitung Mundur 22 Juni 2027

842
Hari
09
Jam
40
Menit
29
Detik