Enam Pompa Mobile Tangani Genangan di Wilayah Cempaka Putih

Selasa, 18 Januari 2022 Reporter: Anita Karyati Editor: Budhy Tristanto 1926

Penyedotan Genangan Banjir di Cempaka Putih

(Foto: Anita Karyati)

Enam pompa mobile dikerahkan untuk mengatasi genangan yang terjadi pada beberapa titik lokasi di wilayah Kecamatan Cempaka Putih, Jakarta Pusat, Selasa (18/1).

Di kawasan Jalan Mardani dan Percetakan Negara, genangan sudah surut

Wakil Camat Cempak Putih, Erik AP menyampaikan, hujan yang mengguyur Jakarta sejak siang hingga menjelang sore memicu timbulnya genangan setinggi 20 hingga 40 sentimeter di sepanjang Jalan Cempaka Putih Barat dan Timur.

"Kita kerahkan enam pompa mobile berkapasitas 300 liter per detik untuk menyedot genangan," tuturnya.

Menurut Erik, tingginya genangan ini karena ada tanggul sisi barat yang merembes sehingga air dari Kali Utan Panjang meluap. Ditambah hujan yang turun cukup lama. Dia optimis, setelah dilakukan penyedotan genangan segera surut kurang dari tiga jam.  

"Di kawasan Jalan Mardani dan Percetakan Negara, genangan sudah surut setelah disedot," tandasnya

BERITA TERKAIT
Kecamatan Duren Sawit Gelar Rapat Terbuka di Lokasi Penutupan Jalan

Ini Langkah Kecamatan Duren Sawit Atasi Genangan di Jl Teluk Tomini

Senin, 17 Januari 2022 2677

 33 PPSU Dikerahkan Bersihkan Sampah di KBT

33 PPSU Dikerahkan Bersihkan Sampah di KBT

Sabtu, 01 Januari 2022 3259

Petugas Gabungan Bersama Warga RW 07 Tanah Tinggi Kerja Bakti Bersihkan Lingkungan

Warga Bersama Petugas Gabungan Gerebek Lumpur di Tanah Tinggi

Minggu, 02 Januari 2022 2449

Empat Unit Armada Dikerahkan Atasi Genangan di Tanjung Duren

Genangan di Jakarta Barat Cepat Ditangani

Selasa, 18 Januari 2022 1588

BERITA POPULER
Petugas memadamkan kebakaran rumah di Pondok Pinang

Kebakaran di Pondok Pinang Diduga Dipicu Korsleting

Minggu, 02 November 2025 1228

Ketua DPRD Dukung Relaksasi Pajak untuk Jaga Daya Beli Warga

Ketua DPRD Dukung Relaksasi Pajak untuk Jaga Daya Beli Warga

Minggu, 02 November 2025 1104

Seorang penumpang melakukan tap in di Halte Transjakarta Rawamangun

Pramono Minta Transjakarta Tingkatkan Layanan Sistem Pembayaran

Kamis, 30 Oktober 2025 1615

Sejumlah kendaraan melintas saat cuaca hujan di pagi hari

Waspada, Hujan Deras Berpotensi Guyur Jakarta Pagi dan Siang Hari

Minggu, 02 November 2025 857

Saluran Air di Jalan Darmawangsa IV Direvitalisasi

Saluran Air di Jalan Darmawangsa IV Direvitalisasi

Rabu, 29 Oktober 2025 1457

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks