Kantor Lama PD Pasar Jaya Jadi Pasar Tematik

Senin, 11 April 2016 Reporter: Nurito Editor: Nani Suherni 6309

Kantor Lama PD Pasar Jaya Jadi Pasar Tematik

(Foto: Nurito)

Kantor Pusat PD Pasar Jaya, segera pindah ke gedung Pasar Hias Rias di Jalan Cikini Raya, Menteng, Jakarta Pusat. Rencananya kantor pusat lama di Pasar Pramuka, Jalan Pramuka Raya, Matraman, Jakarta Timur, akan dijadikan perluasan pasar tematik obat-obatan.

Alasan pemindahan karena lokasinya jauh lebih strategis dan representatif. Gedung baru itu nanti khusus perkantoran, tidak ada aktifitas perdagangan seperti di kantor saat ini

Manajer Umum PD Pasar Jaya, Marnaek Manurung mengatakan, saat ini gedung Pasar Hias Rias sedang direvitalisasi. Ditargetkan rampung pada Juli mendatang dan Agustus seluruh aktifitas perkantoran di kantor pusat itu sudah dipindah. Lokasinya dekat dengan pusat pemerintahan dan Stasiun Cikini.

"Alasan pemindahan karena lokasinya jauh lebih strategis dan representatif. Gedung baru itu nanti khusus perkantoran, tidak ada aktifitas perdagangan seperti di kantor saat ini," kata Marnaek, Senin (11/4).

Ia menjelaskan, kantor lama, akan difungsikan sebagai pasar tematik obat-obatan. Saat ini di lantai dasar, 1 dan 2 kondisinya sudah sangat padat. Sehingga perlu dikembangan agar tidak terlalu padat dan berdesak-desakan seperti saat ini. Baginya, pasar tematik seperti ini masih sangat perlu dipertahankan.

BERITA TERKAIT
Hari Ke 11, 263 Ekor Sapi Sudah Dibeli Pedagang

263 Ekor Sapi Sudah Dibeli Pedagang

Jumat, 08 April 2016 6058

Basuki: Yusril Membela Orang yang Salah

Kios Beralih Fungsi di Pasar Ikan bakal Dibongkar

Kamis, 07 April 2016 7990

 Bongkar Kawasan Pasar Ikan, Delapan Eskavator Disiapkan

315 KK Warga Pasar Ikan Daftar Rusun

Rabu, 06 April 2016 5628

BERITA POPULER
Petugas memadamkan kebakaran rumah di Pondok Pinang

Kebakaran di Pondok Pinang Diduga Dipicu Korsleting

Minggu, 02 November 2025 1228

Ketua DPRD Dukung Relaksasi Pajak untuk Jaga Daya Beli Warga

Ketua DPRD Dukung Relaksasi Pajak untuk Jaga Daya Beli Warga

Minggu, 02 November 2025 1105

Seorang penumpang melakukan tap in di Halte Transjakarta Rawamangun

Pramono Minta Transjakarta Tingkatkan Layanan Sistem Pembayaran

Kamis, 30 Oktober 2025 1615

Sejumlah kendaraan melintas saat cuaca hujan di pagi hari

Waspada, Hujan Deras Berpotensi Guyur Jakarta Pagi dan Siang Hari

Minggu, 02 November 2025 857

Saluran Air di Jalan Darmawangsa IV Direvitalisasi

Saluran Air di Jalan Darmawangsa IV Direvitalisasi

Rabu, 29 Oktober 2025 1457

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks