Petugas Tata Air Diminta Kerja Lebih Optimal

Kamis, 17 Desember 2015 Reporter: Folmer Editor: Budhy Tristanto 3684

Kadis Tata Air DKI Minta Jajaran Tingkatkan Koordinasi

(Foto: doc)

Kepala Dinas Tata Air DKI Jakarta, Teguh Hendrawan, mengintrusikan seluruh jajarannya di tingkat kota dan kecamatan agar bekerja lebih optomal dan selalu koordinasi dengan instansi lainnya.

Pokoknya besok kendaraan jalan. Minggu kita kerja bakti, alat berat turunin.

Dia juga meminta para camat untuk melakukan pengawasan terhadap kinerja personilnya di lapangan.     

“Kepala seksi kecamatan harus tunjukan prestasi, kerja optimal. Tidak ada lagi ini tanggung jawab siapa. Pak camat tolong bantu pengawasannya,” tegas Teguh, Kamis (17/12).

Kepada Suku Dinas Tata Air Jakarta Barat, Teguh menginstruksikan untuk segera mengoperasikan alat berat berikut sopir dan kernet untuk membantu pembersihan saluran di wilayah.

Pokoknya besok kendaraan jalan. Minggu kita kerja bakti, alat berat turunin. Tidak ada yang dikandangin, keluar semua, diturunin,” ucapnya.

BERITA TERKAIT
Dinsih DKI Siap All Out Penanganan di Wilayah

Dinsih & Tata Air DKI akan Maksimal Benahi Wilayah

Kamis, 17 Desember 2015 3276

Atasi Genangan, Perempatan Arion Dipasang Crossing

Atasi Genangan, Perempatan Arion Dipasang Crossing

Kamis, 17 Desember 2015 4584

Kali Cibibur Segera Dikeruk

Kali Cibubur Segera Dikeruk

Rabu, 16 Desember 2015 6473

BERITA POPULER
Biro Hukum DKI menggelar Diskusi Pencegahan Kekerasan terhadap Anak

Biro Hukum DKI Gelar Diskusi Pencegahan Kekerasan Terhadap Anak

Rabu, 05 November 2025 2091

Penumpang menuruni Transjakarta

Targetkan 400 Juta Pelanggan, Transjakarta Menuju Fase Smart Mobility

Selasa, 04 November 2025 897

Petugas memadamkan kebakaran rumah di Pondok Pinang

Kebakaran di Pondok Pinang Diduga Dipicu Korsleting

Minggu, 02 November 2025 1378

Seorang penumpang melakukan tap in di Halte Transjakarta Rawamangun

Pramono Minta Transjakarta Tingkatkan Layanan Sistem Pembayaran

Kamis, 30 Oktober 2025 1768

Ketua DPRD Dukung Relaksasi Pajak untuk Jaga Daya Beli Warga

Ketua DPRD Dukung Relaksasi Pajak untuk Jaga Daya Beli Warga

Minggu, 02 November 2025 1246

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks