• Sekda DKI Jakarta, Marullah Matali menghadiri Pembukaan TC Full bagi kafilah

    Training Center (TC) Full Kafilah DKI Resmi Dibuka

    Lembaga Pengembangan Tilawatil Qur’an (LPTQ) Provinsi DKI Jakarta resmi membuka Training Center (TC) Full bagi kafilah DKI Jakarta di Wisma Syahidah Inn, UIN Syarif Hidayatullah…

    Sabtu, 30 Agustus 2025 Aldi Geri Lumban Tobing 535


  • Petugas Dinas Sosial menyalurkan bantuan pada keluarga korban unjuk rasa

    Dinsos Siapkan Bantuan Sosial bagi Korban Unjuk Rasa

    Dinas Sosial (Dinsos) DKI Jakarta menyiapkan bantuan sosial (bansos) dan pendampingan bagi korban unjuk rasa, baik yang dinyatakan meninggal maupun yang sedang dirawat di fasilitas…

    Sabtu, 30 Agustus 2025 Aldi Geri Lumban Tobing 3454


  • Pramono berbincang dengan anggota keluarga almarhum Affan Kurniawan

    Pramono: Kami Beri Bantuan Penuh bagi Korban Terdampak Unjuk Rasa

    Gubernur DKI Jakarta Pramono Anung menyampaikan, Pemerintah Provinsi (Pemprov)…

    Jumat, 29 Agustus 2025 Dessy Suciati 2420


  • Kepala Dinas PPAPP Provinsi DKI Jakarta, Iin Mutmainnah

    Dinas PPAPP Pastikan Beri Pendampingan Psikososial Anak

    Dinas Pemberdayaan, Perlindungan Anak, dan Pengendalian Penduduk (PPAPP) Provinsi…

    Jumat, 29 Agustus 2025 Aldi Geri Lumban Tobing 1886


  • Baznas (Bazis) DKI Jakarta meraih lima penghargaan dalam ajang BAZNAS Award 2025

    Baznas (Bazis) DKI Borong Penghargaan BAZNAS Award 2025

    Baznas (Bazis) Provinsi DKI Jakarta menorehkan prestasi dengan meraih…

    Kamis, 28 Agustus 2025 Aldi Geri Lumban Tobing 3640


  • Jakarta Job Fair memberikan peluang masyarakat bekerja di luar negeri

    Pemprov DKI Komitmen Buka Peluang Kerja di Dalam dan Luar Negeri

    Pemerintah Provinsi (Pemprov) DKI Jakarta terus berkomitmen menyiapkan tenaga kerja berdaya saing serta memperluas akses kerja baik di dalam maupun luar negeri.

    Berbagai program telah dijalankan…

    Kamis, 28 Agustus 2025 Aldi Geri Lumban Tobing 4514


  • Gubernur DKI Jakarta, Pramono Anung menerima audiensi Menteri PPPA RI, Arifatul Choiri Fauzi

    Pramono Ingin Jakarta Jadi Role Model Kota Ramah Perempuan dan Anak

    Gubernur DKI Jakarta, Pramono Anung menerima audiensi Menteri Pemberdayaan…

    Rabu, 27 Agustus 2025 Dessy Suciati 1093


  • Sosialisasi Zakat Infak Sedekah (ZIS) di Ruang Wijaya Kusuma

    50 Perusahaan di Jakbar Disosialisasi ZIS

    Sebanyak 50 perusahaan di Jakarta Barat mengikuti sosialisasi zakat, infak, dan sedekah (ZIS) di Ruang Wijaya Kusuma, Kantor Wali Kota setempat.

    Sekretaris Kota  Jakarta Barat,…

    Rabu, 27 Agustus 2025 Tiyo Surya Sakti 1082


  • PARAS KOTA

    Pahlawan Laut Dari Pesisir

    Di tengah arus modernisasi, nelayan tradisional patut mendapat predikat pahlawan laut tanpa tanda jasa. Setiap ikan yang mereka bawa pulang merupakan buah dari kesabaran berjam-jam di bawah dinginnya malam. Peran vital mereka tidak hanya sebagai penyedia pangan (protein dan gizi), tapi juga penjaga ketahanan laut,  bahkan penyelamat saat kondisi darurat. nnNelayan tradisional membutuhkan dukungan dan apresiasi yang nyata. Hal ini pun telah tertuang dalam dua peringatan penting, Hari Dharma Samudera yang diperingati setiap 15 Januari dan Hari Hak Asasi Manusia (HAM) Nelayan dan Masyarakat Sipil pada 13 Januari. Dua hari besar itu bukan sekadar pergantian kalender, melainkan momentum refleksi atas keberanian dan hak-hak nelayan.

    Minggu, 18 Januari 2026 Reza Pratama Putra


BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks