Ini Pemenang Media Fellowship Program 2020

Senin, 21 Desember 2020 Reporter: Wuri Setyaningsih Editor: Erikyanri Maulana 1746

PT MRT Jakarta Umumkan Lima Pemenang Fellowship

(Foto: Istimewa)

PT MRT Jakarta (Perseroda) telah mengumumkan lima pemenang Media Fellowship Program 2020. Para pemenang berhak mendapatkan kesempatan mempelajari sistem Mass Rapid Transit di negara maju.

Sebelumnya para peserta telah mengikuti tujuh kali kelas fellowship selama kurang lebih setahun terakhir,

Corporate Secretary Division Head PT MRT Jakarta, Muhamad Kamaluddin mengatakan, kelima pemenang program tersebut sebelumnya telah mengikuti kelas MRT Jakarta.

"Dari 16 peserta kami menyeleksi lima orang. Sebelumnya para peserta telah mengikuti tujuh kali kelas fellowship selama kurang lebih setahun terakhir, dan mewajibkan mengirimkan laporan liputan setelah kelas yang diikutinya tersebut," ujar Kamal, sapaan akrabnya, Senin (21/12).

Dikatakan Kamal, kelima pemenang Media Fellowship Program 2020 yakni, Khus Indra (CNN Indonesia), Lani Diana (Tempo), Ryana Aryadita Umasugi (Kompas.com), Syah Sabur (Medcom.id), dan Wury Setyaningsih (Beritajakarta.id). Pengumuman pemenang sendiri diumumkan PT MRT Jakarta (Perseroda) melalui akun instagram resminya, @mrtjakarta.

"Para pemenang akan berangkat tahun depan menunggu kondisi membaik dan sudah tidak diterapkan lagi PSBB baik di Jakarta maupun negara tujuan," tandas Kamal.

BERITA TERKAIT
Jam Operasional MRT Disesuaikan, Semua Stasiun Tetap Buka

Mulai Hari Ini MRT Jakarta Beroperasi Sampai Pukul 20.00

Jumat, 18 Desember 2020 2703

Integrasi Tarif Transportasi Publik Ditarget Selesai Triwulan III 2021

Integrasi Tarif Transportasi Publik Ditarget Selesai Triwulan III 2021

Selasa, 15 Desember 2020 2580

PT MRT Jakarta - MAPID Lakukan Survei Perilaku Pengguna

PT MRT Jakarta - MAPID Lakukan Survei Perilaku Pengguna

Senin, 07 Desember 2020 2509

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 469406

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 309023

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 284656

Siswa di Jakut Tebarkan Optimistis Sintas COVID 19 Melalui Puisi

Siswa di Jakut Tebar Optimistis di Tengah COVID- 19 Melalui Puisi

Rabu, 15 April 2020 261339

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Jumat, 15 April 2016 196898

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks

Hitung Mundur 22 Juni 2027

842
Hari
09
Jam
40
Menit
29
Detik