Sudin Bina Marga Jaksel Tata Kabel Utilitas di Jl Kemang Utara

Kamis, 23 Januari 2020 Reporter: Mustaqim Amna Editor: Rio Sandiputra 2209

 Sudin Bina Marga Jaksel Tertibkan Kabel Utilitas di Jalan Kemang Utara

(Foto: Mustaqim Amna)

Suku Dinas Bina Marga Jakarta Selatan menata kabel fiber optik di Jalan Kemang Utara, Kelurahan Bangka, Mampang Prapatan, Kamis (23/1). Penataan dilakukan lantaran kabel-kabel tersebut mengganggu fungsi trotoar bagi pejalan kaki.

Kita dapat laporan dari masyarakat ada kabel fiber optik yang menggangu kenyamanan pejalan kaki,

Kepala Seks Bidang Utilitas Sudin Bina Marga Jakarta Selatan, Harley mengatakan, pihaknya menerima keluhan dari warga melalui aplikasi CRM. Kegiatan ini juga berdasarkan Instruksi Gubernur DKI Jakarta Nomor 126 tahun 2018 tentang Penataan dan Penertiban Jaringan Utilitas.

"Kita dapat laporan dari masyarakat ada kabel fiber optik yang menggangu kenyamanan pejalan kaki. Panjangnya sekitar 100 meter," ujar Harley.

Sebanyak lima personel Sudin Bina Marga Jakarta Selatan dikerahkan untuk melakukan penataan kabel tersebut. Selain itu satu unit mobil crane juga dikerahkan agar petugas bisa menata kabel dengan posisi lebih tinggi.

"Kita hanya mengikat kabel tersebut agar terlihat rapi. Dengan penindakan cepat ini, warga tak perlu khawatir karena kita akan segera merespons laporan masyarakat," tandasnya.

BERITA TERKAIT
Pemkot Jaksel Tata Jaringan Utilitas di Bulungan

Pemkot Jaksel Tata Jaringan Utilitas di Bulungan

Kamis, 17 Oktober 2019 2115

Kabel Optik di Jl RS Fatmawati Penyebab Genangan

Utilitas di Saluran Jl RS Fatmawati Picu Genangan

Selasa, 26 Juli 2016 3330

Pemkot Tindak Tegas Jaringan Untilitas Tak Berizin

Pemkot Jaksel Tertibkan Kabel Utilitas

Senin, 22 Mei 2017 1953

BERITA POPULER
Tumpukan Sampah di TPS RW 10 Penggilingan Sudah Dibersihkan

Tumpukan Sampah di TPS RW 10 Penggilingan Tuntas Dibersihkan

Kamis, 08 Januari 2026 1199

 50 Kilogram Jagung Pulut Berhasil Dipanen dari Pulau Tidung Kecil

50 Kilogram Jagung Pulut Dipanen di Pulau Tidung Kecil

Rabu, 07 Januari 2026 1433

Proyek LRT Jakarta Fase 1B

Jakpro Konsisten Laksanakan Penugasan Strategis Sepanjang 2025

Kamis, 08 Januari 2026 1034

Sebagian Jakarta Diprediksi Hujan Siang Nanti

Sebagian Jakarta Diprediksi Hujan Siang Nanti

Kamis, 08 Januari 2026 958

Cuaca Berawan Diprediksi Naungi Jakarta Hari Ini

Cuaca Berawan Diprediksi Naungi Jakarta Hari Ini

Selasa, 06 Januari 2026 1069

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks