Ketua TAPD Apresiasi Saran Legislatif Terkait Rancangan KUA-PPAS

Selasa, 26 November 2019 Reporter: Mustaqim Amna Editor: Toni Riyanto 3441

Ketua TAPD Apresiasi Saran Legislatif Terkait Rancangan KUA-PPAS

(Foto: Mochamad Tresna Suheryanto)

Ketua Tim Anggaran Pemerintah Daerah (TAPD), Saefullah mengapresiasi masukan dan saran dari pimpinan dan anggota DPRD terkait Rancangan Kebijakan Umum APBD dan Prioritas Plafon Anggaran Sementara (KUA-PPAS) Tahun Anggaran 2020.

Menuju kepada APBD yang realistis,

Saefullah mengatakan, penetapan pagu anggaran sebesar Rp 87, 96 triliun masih sangat realistis.

"Saya ucapkan terima kasih kepada anggota dewan yang sudah mengkritisi angka-angka tadi sebelum diketuk palu. Ini pada akhirnya akan menuju kepada APBD yang realistis," ujarnya, usai Rapat Badan Anggaran (Banggar) Rancangan KUA-PPAS di Gedung DPRD DKI Jakarta, Selasa (26/11).

Saefullah mengatakan, saran, masukan, dan kritik merupakan sebuah dinamika yang wajar. Terlebih, APBD memang uang rakyat yang harus digunakan secara maksimal untuk kepentingan warga Jakarta.

"Tentu akan ada pembahasan-pembahasan lanjutan. Kita berharap pagu anggaran yang sudah ditetapkan dapat teralokasi dan terserap dengan baik," tandasnya.

BERITA TERKAIT
 Sekda Hadiri Rapat Bersama TAPD Bahas Anggaran

Pimpinan DPRD-TAPD Adakan Rapat Koordinasi Pembahasan Anggaran

Kamis, 21 November 2019 2899

DPRD Gelar Rapat Banggar KUA-PPAS

DPRD Gelar Rapat Banggar KUA-PPAS

Selasa, 26 November 2019 2076

Komisi C Gelar Rapat Penyelarasan Tupoksi Komisi Dengan TAPD

Komisi C Selaraskan Tupoksi Bersama TAPD

Rabu, 20 November 2019 2126

Sekda Lantik 543 Pejabat Fungsional

Sekda Lantik 543 Pejabat Fungsional

Kamis, 21 November 2019 4048

Peringati HUT Korpri ke-48, Ribuan ASN Ziarah ke TMP Kalibata

Peringati HUT ke-48 Korpri, Sekda Ziarah ke TMP Kalibata

Jumat, 22 November 2019 2209

BERITA POPULER
Petugas memadamkan kebakaran rumah di Pondok Pinang

Kebakaran di Pondok Pinang Diduga Dipicu Korsleting

Minggu, 02 November 2025 1256

Ketua DPRD Dukung Relaksasi Pajak untuk Jaga Daya Beli Warga

Ketua DPRD Dukung Relaksasi Pajak untuk Jaga Daya Beli Warga

Minggu, 02 November 2025 1133

Seorang penumpang melakukan tap in di Halte Transjakarta Rawamangun

Pramono Minta Transjakarta Tingkatkan Layanan Sistem Pembayaran

Kamis, 30 Oktober 2025 1647

Pramono Beri Apresiasi dan Dorong Semangat Masyarakat Peduli Lingkungan

Pramono Beri Apresiasi dan Dorong Semangat Masyarakat Peduli Lingkungan

Selasa, 04 November 2025 437

Saluran Air di Jalan Darmawangsa IV Direvitalisasi

Saluran Air di Jalan Darmawangsa IV Direvitalisasi

Rabu, 29 Oktober 2025 1484

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks