Gubernur Tinjau Pelayanan Pasien DBD di RSUD Pasar Minggu

Minggu, 03 Februari 2019 Reporter: Wuri Setyaningsih Editor: Rio Sandiputra 3940

Gubernur Tinjau Pelayanan Pasien DBD di RSUD Pasar Minggu

(Foto: Reza Hapiz)

Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan mengunjungi RSUD Pasar Minggu, Jalan TB Simatupang, Kelurahan, Ragunan, Pasar Minggu, Jakarta Selatan, Minggu (3/2). 

Meski belum ditetapkan waspada kita tetap merespon semua kasus dengan cepat agar menekan angka DBD

Kualitas pelayanan dan pengobatan pasien demam berdarah dengue (DBD) menjadi perhatian utama.

"Bagi warga yang anak atau keluarganya demam dan mengalami gejala DBD, segera memeriksakan ke rumah sakit terdekat jangan ditunda," kata Anies Baswedan.

Menurut Anies, Pemprov DKI terus berupaya meningkatkan pencegahan penyakit DBD. Salah satunya dengan pemberantasan sarang nyamuk (PSN). Kader-kader Jumantik dikerahkan untuk mencegah perkembangbiakan nyamuk aedes aegypti.

"Meski belum ditetapkan waspada kita tetap merespon semua kasus dengan cepat agar menekan angka DBD," tandasnya.

BERITA TERKAIT
Wali Kota Jaktim Sidak ke RSUD Cipayung

Wali Kota Jaktim Tinjau Pelayanan RSUD Cipayung

Senin, 28 Januari 2019 5228

Pembangunan Kantin di RSUD Pasar Minggu Libatkan OK Oce

Pembangunan Kantin di RSUD Pasar Minggu Libatkan OK OCE

Rabu, 31 Januari 2018 6500

Lebaran, Pelayanan 3in1 RSUD Pasar Minggu Tetap Buka

Lebaran, Pelayanan Kependudukan di RSUD Pasar Minggu Tetap Buka

Selasa, 20 Juni 2017 2120

BERITA POPULER
Wakil Ketua DPRD DKI Jakarta, Wibi Andrino memberi keterangan pers setelah Rapimgab

Wibi Berharap Pansus Hasilkan Perda yang Jadi Kebanggaan Jakarta

Jumat, 17 Oktober 2025 821

Personel Gabungan Bersihkan Tumpukan Sampah di Rawa Terate

Personel Gabungan Grebek Sampah di Rawa Terate

Kamis, 16 Oktober 2025 866

Gubernur  Pramono meresmikan pos pemadam kebakaran di Kebayoran Lama Utara, Jakarta Selatan

Dibangun Tanpa APBD, Pos Damkar di Kebayoran Lama Utara Diresmikan

Senin, 13 Oktober 2025 1257

Uji coba wisata malam Taman Margasatwa Ragunan (TMR), Sabtu (11/10)

Wisata Malam TMR Diminati Masyarakat

Senin, 13 Oktober 2025 1225

Gerimis Siram Sebagian Jakarta Sore Ini

Gerimis Siram Sebagian Jakarta Sore Ini

Sabtu, 18 Oktober 2025 480

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks