Sarana Informasi Lowongan Kerja di Pulau Tidung akan Ditambah

Jumat, 08 Desember 2017 Reporter: Rudi Hermawan Editor: Rio Sandiputra 2571

Sarana Informasi Lowongan Kerja di Pulau Tidung akan Ditambah

(Foto: Rudi Hermawan)

Kelurahan Pulau Tidung akan membuat media informasi lowongan kerja bagi warganya. Dengan cara ini warga akan semakin mudah mendapatkan informasi lowongan kerja dan diharapkan menekan angka pengangguran di Pulau Tidung.

Jadi melalui grup WA (Whatsapp) dan majalah dinding di lingkungan RT, RW dan Karang Taruna. Nanti diinformasikan ke warga

"Jadi melalui grup WA (Whatsapp) dan majalah dinding di lingkungan RT, RW dan Karang Taruna. Nanti diinformasikan ke warga," ujar Cecep Suryadi, Lurah Pulau Tidung, Kamis (7/12).

Bukan hanya itu, lanjut Cecep, akan ada juga pelatihan untuk membuat surat lamaran pekerjaan yang menarik, cara menghadapi wawancara dan juga cara berpakaian baik. Koordinasi dengan Dinas Tenaga Kerja dan Transmigrasi (Nakertrans) DKI juga dilakukan agar warga bisa mendapatkan kesempatan pelatihan kerja.

"Kami juga akan memberikan informasi beasiswa perguruan tinggi. Sehingga siswa yang akan lulus SMA atau SMK bisa melanjutkan ke jenjang pendidikan yang lebih tinggi lagi," tandasnya.

BERITA TERKAIT
Persiapan Job Fair Jakarta Pusat Capai 90 Persen

Bursa Kerja Jakpus Sediakan Lowongan Kerja Keluar Negeri

Senin, 07 Desember 2015 6374

Warga Rusun Marunda Panen Sayur Hingga 40 Kg

Warga Rusun Marunda Panen Sayur Hingga 40 Kilogram

Kamis, 07 Desember 2017 3736

 20 Warga Kwitang Ikuti Pelatihan Tata Boga

20 Warga Kwitang Ikuti Pelatihan Tata Boga

Rabu, 06 Desember 2017 2017

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 469104

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 308218

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 284405

Siswa di Jakut Tebarkan Optimistis Sintas COVID 19 Melalui Puisi

Siswa di Jakut Tebar Optimistis di Tengah COVID- 19 Melalui Puisi

Rabu, 15 April 2020 261043

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Jumat, 15 April 2016 196657

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks

Hitung Mundur 22 Juni 2027

842
Hari
09
Jam
40
Menit
29
Detik