Kawasan Jl Duri Utara II Ditata

Rabu, 26 Juli 2017 Reporter: Rudi Hermawan Editor: Rio Sandiputra 2383

Lapak dan Gerobak di Duri Utara di Tertibkan

(Foto: Rudi Hermawan)

Satgas Pol PP Kecamatan Tambora, Jakarta Barat melakukan penataan kawasan di Jalan Duri Utara II, Kelurahan Duri Utara. Belasan lapak pedagang kaki lima (PKL) dan bangunan liar ditertibkan.

Ada 15 lapak, 15 tenda, tiga bangunan liar dan dua gerobak yang ditertibkan dan dibawa kegudang Satpol PP

"Ada 15 lapak, 15 tenda, tiga bangunan liar dan dua gerobak yang ditertibkan dan dibawa ke gudang Satpol PP," ujar Ivand, Kasatgas Pol PP Kecamatan Tambora, Rabu (26/7).

Ia menambahkan, dalam penertiban tersebut, pihaknya mengerahkan 47 petugas gabungan dari Satpol PP, PPSU, TNI dan Polri serta unsur dari kecamatan dan kelurahan.

"Selanjutnya akan dilakukan pengawasan secara rutin. Sehingga tidak ada lagi yang berdagang di atas saluran air atau trotoar," tandasnya.

BERITA TERKAIT
       8 Lapak PKL di Jl Fajar Aladin Ditertibkan

8 Lapak PKL di Jl Fajar Aladin Ditertibkan

Senin, 24 Juli 2017 3617

11 Lapak PKL Ditertibkan di Jl Kepanduan II

11 Lapak PKL Ditertibkan di Jl Kepanduan II

Senin, 17 Juli 2017 2791

7 Bangunan Semi Permanen di Lahan TPU Kawi-Kawi Ditertibkan

7 Bangunan Liar di TPU Kawi Kawi Ditertibkan

Senin, 17 Juli 2017 2353

BERITA POPULER
Genangan di Kecamatan Cakung Surut Total

Genangan di Kecamatan Cakung Surut Total

Senin, 19 Januari 2026 556

Seleksi Pelatihan Bahasa Jepang di PPKPI Pasar Rebo

Animo Pelatihan Bahasa Jepang di PPKPI Pasar Rebo Tinggi

Senin, 19 Januari 2026 447

Pembongkaran tiang monorel di Rasuna Said

Pembongkaran Tiang Monorel Tandai Dimulainya Penataan Jl HR Rasuna Said

Rabu, 14 Januari 2026 1143

Pramono menghadiri upacara pengukuhan Kepala Kantor Perwakilan BI DKI Jakarta

Hadiri Pengukuhan Kepala BI Jakarta, Pramono Dorong Penguatan Sinergi

Senin, 19 Januari 2026 329

Gubernur Pramono memberikan keterangan pers setelah pelantikan Gubernur BI DKI Jakarta

Pramono Pastikan Genangan di 33 RW Sudah Surut

Senin, 19 Januari 2026 322

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks