Mobil Terbakar di Jl Daan Mogot Berhasil Dipadamkan

Minggu, 16 April 2017 Reporter: Rudi Hermawan Editor: Budhy Tristanto 5609

Mobil Terbakar di Jalan Daan Mogot Berhasil di Padamkan

(Foto: Rudi Hermawan)

Suku Dinas Penanggulangan Kebakaran dan Penyelamatan Jakarta Barat, berhasil memadamkan mobil sedan B 1104 PB yang terbakar di Jalan Daan Mogot Raya, Jakarta Barat, Minggu (16/4) sore. Tidak ada korban jiwa dalam peristiwa tersebut.

Dalam waktu 25 menit, api berhasil kami padamkan.

Kepala Seksi Pengendalian Sudin Penanggulangan Kebakaran dan Penyelamatan Jakarta Barat, Rompis Romlih mengatakan, pihaknya menurunkan dua unit mobil pemadam ke lokasi.

"Dalam waktu 25 menit, api berhasil kami padamkan. Tak ada korban jiwa dalam kejadian ini," ujar Rompis, Minggu (16/4).

Dugaan sementara, sambung Rompis, penyebab kebakaran akibat arus pendek dari aki mobil. "Kerugian ditaksir sekitar Rp 30 juta," tandasnya.

BERITA TERKAIT
Mini Bus Terbakar di Tol Wiyoto Wiyono

Mobil Terbakar di Tol Wiyoto Wiyono

Jumat, 25 November 2016 4613

Sebuah Mobil Milik Polda Metro Jaya Terbakar di Gatot Subroto

Mobil Polda Metro Jaya Terbakar di Gatot Subroto

Jumat, 13 Mei 2016 5216

 Kosleting Listrik, Minibus Terbakar di Jl Pemuda

Korsleting Listrik Hanguskan Xenia di Jl Pemuda

Sabtu, 10 September 2016 5852

BERITA POPULER
Biro Hukum DKI menggelar Diskusi Pencegahan Kekerasan terhadap Anak

Biro Hukum DKI Gelar Diskusi Pencegahan Kekerasan Terhadap Anak

Rabu, 05 November 2025 1786

Penumpang menuruni Transjakarta

Targetkan 400 Juta Pelanggan, Transjakarta Menuju Fase Smart Mobility

Selasa, 04 November 2025 873

Petugas memadamkan kebakaran rumah di Pondok Pinang

Kebakaran di Pondok Pinang Diduga Dipicu Korsleting

Minggu, 02 November 2025 1365

Seorang penumpang melakukan tap in di Halte Transjakarta Rawamangun

Pramono Minta Transjakarta Tingkatkan Layanan Sistem Pembayaran

Kamis, 30 Oktober 2025 1755

Ketua DPRD Dukung Relaksasi Pajak untuk Jaga Daya Beli Warga

Ketua DPRD Dukung Relaksasi Pajak untuk Jaga Daya Beli Warga

Minggu, 02 November 2025 1235

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks