Izin Apartemen Kalibata City Terancam Dibekukan

Rabu, 10 Agustus 2016 Reporter: Suparni Editor: Rio Sandiputra 5666

 7 IPAL Rusak Milik Kalibata City Masih Disegel

(Foto: Suparni)

Pengelola Apartemen Kalibata City, Jakarta Selatan hingga kini belum memperbaiki instalasi pengolahan air limbah (IPAL) yang disegel oleh Badan Pengelola Lingkungan Hidup Daerah (BPLHD) DKI Jakarta pekan lalu.

Pihak pengelola sampai saat ini belum juga memperbaiki IPAL yang rusak. Jika masih ditemukan pelanggaran selama menjalani sanksi, maka sanksi berikutnya adalah pembekuan izin

Kepala BPLHD DKI Jakarta, Junaedi mengatakan, pihaknya sampai saat ini masih mengawasi segel yang dipasang. Dan jika ada pelanggaran terkait pengolahan air limbah, akan ada sanksi tegas bagi pengelola Apartemen Kalibata City.

"Pihak pengelola sampai saat ini belum juga memperbaiki IPAL yang rusak. Jika masih ditemukan pelanggaran selama menjalani sanksi, maka sanksi berikutnya adalah pembekuan izin," tegasnya, Rabu (10/8).

BPLHD DKI melakukan segel tujuh IPAL di Apartemen Kalibata City setelah diketahui bahwa pihak pengelola membuang limbah tanpa pengolahan ke kolam resapan yang menuju saluran kota di kawasan Kalibata.

BERITA TERKAIT
BPLHD Lakukan Pengawasan dan Pembinan CBP

BPLHD DKI Cek Pengolahan Limbah Produsen Readymix

Rabu, 20 Juli 2016 6786

       Lingkungan Padat Penduduk Wajib Memiliki IPAL Komunal

Lingkungan Padat Wajib Memiliki IPAL Komunal

Jumat, 15 Juli 2016 7759

Kualitas Air Kali Ciliwung Tercemar Limbah Tinja

Pencemaran Kali Ciliwung Terbanyak Dari Limbah Tinja

Selasa, 26 Juli 2016 5017

BERITA POPULER
Petugas memadamkan kebakaran rumah di Pondok Pinang

Kebakaran di Pondok Pinang Diduga Dipicu Korsleting

Minggu, 02 November 2025 1211

Ketua DPRD Dukung Relaksasi Pajak untuk Jaga Daya Beli Warga

Ketua DPRD Dukung Relaksasi Pajak untuk Jaga Daya Beli Warga

Minggu, 02 November 2025 1091

Seorang penumpang melakukan tap in di Halte Transjakarta Rawamangun

Pramono Minta Transjakarta Tingkatkan Layanan Sistem Pembayaran

Kamis, 30 Oktober 2025 1594

Salah satu pelamar kerja yang datang ke Job Fair Disabilitas 2025 di TIM Jakpus

Job Fair Disabilitas 2025 Diakses Warga Luar Jakarta

Senin, 03 November 2025 597

Sejumlah kendaraan melintas saat cuaca hujan di pagi hari

Waspada, Hujan Deras Berpotensi Guyur Jakarta Pagi dan Siang Hari

Minggu, 02 November 2025 849

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks