15 PKL di Pinangsia Ditertibkan

Kamis, 30 Juni 2016 Reporter: Folmer Editor: Rio Sandiputra 3657

Belasan PKL di Pinangsia Ditertibkan

(Foto: Folmer)

Belasan lapak dan gerobak pedagang kaki lima (PKL) di Jalan Lada dan Jembatan Batu, Kelurahan Pinangsia, Kecamatan Taman Sari, Jakarta Barat, Kamis (30/6) ditertibkan.

Sebelum penertiban, kami sudah mensosialisasikan kepada pedagang sehingga tidak ada alasan menolak penertiban

Sekretaris Kecamatan Taman Sari, Rumiyati mengatakan, penertiban digelar menindaklanjuti aspirasi warga karena keberadaan gerobak dan lapak PKL menimbulkan kesemrawutan dan sangat mengganggu pengguna jalan.

"Sebelum penertiban, kami sudah mensosialisasikan kepada pedagang sehingga tidak ada alasan menolak penertiban," ujarnya.

Sementara R Ilham Agustian, Lurah Pinangsia menjelaskan, sebanyak 15 gerobak dan lapak pedagang makanan, minuman dan buah ditertibkan dari kedua ruas jalan.

"Personel gabungan yang dikerahkan sebanyak 30 petugas. Selanjutnya akan dilakukan pengawasan mobile sehingga pedagang tidak kembali turun ke jalan," tandasnya.

BERITA TERKAIT
Pedagang di Jl Darmawangsa dan Jl Kramat Pela Dapat SP 3

PKL di Jl Darmawangsa dan Jl Kramat Pela Dapat SP 3

Rabu, 29 Juni 2016 3863

PKL Pasar Jatinegara Segera Ditata

Penataan PKL Jatinegara Harusnya Dilakukan Oleh KJK

Sabtu, 25 Juni 2016 6593

DKI akan Pidanakan Oknum RW Sewakan Lapak

DKI akan Pidanakan Oknum RW Sewakan Lapak

Selasa, 21 Juni 2016 5135

BERITA POPULER
Penumpang menuruni Transjakarta

Targetkan 400 Juta Pelanggan, Transjakarta Menuju Fase Smart Mobility

Selasa, 04 November 2025 791

Petugas memadamkan kebakaran rumah di Pondok Pinang

Kebakaran di Pondok Pinang Diduga Dipicu Korsleting

Minggu, 02 November 2025 1298

Ketua DPRD Dukung Relaksasi Pajak untuk Jaga Daya Beli Warga

Ketua DPRD Dukung Relaksasi Pajak untuk Jaga Daya Beli Warga

Minggu, 02 November 2025 1169

Seorang penumpang melakukan tap in di Halte Transjakarta Rawamangun

Pramono Minta Transjakarta Tingkatkan Layanan Sistem Pembayaran

Kamis, 30 Oktober 2025 1681

Pramono Beri Apresiasi dan Dorong Semangat Masyarakat Peduli Lingkungan

Pramono Beri Apresiasi dan Dorong Semangat Masyarakat Peduli Lingkungan

Selasa, 04 November 2025 606

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks