Saat Arus Mudik PPSU akan Diperbantukan di Terminal

Rabu, 29 Juni 2016 Reporter: Nurito Editor: Rio Sandiputra 3677

Saat Arus Mudik PPSU akan Diperbantukan di Terminal

(Foto: doc)

Pemerintah Kota (Pemkot) Administrasi Jakarta Timur akan memperbantukan petugas Penanganan Prasarana dan Sarana Umum (PPSU) di terminal-terminal pada masa arus mudik.

PPSU juga tidak ada cuti. Jadi nantinya mereka akan diperbantukan di terminal-terminal

"PPSU juga tidak ada cuti. Jadi nantinya mereka akan diperbantukan di terminal-terminal," kata Bambang Musyawardana, Wali Kota Jakarta Timur, Rabu (29/6).

Menurutnya, jelang lebaran hingga Lebaran H+7 butuh tenaga ekstra dalam penanganan sampah. Terlebih saat malam takbir hingga pagi harinya, sampah akan banyak ditemukan dimana-mana. Tidak hanya di pinggir jalan, namun tempat-tempat keramaian juga akan penuh sampah.

Sekadar diketahui, titik-titik rawan yang berpotensi dan rawan bnayaknya sampah saat malam Takbir di antaranya adalah, kawasan depan TMII, Terminal Kampung Melayu, Terminal Pulogadung, Flyover Pasarebo, Flyover Klender, Flyover Pondok Bambu dan srjumlah titik lainnya.

BERITA TERKAIT
PPSU Tanah Sereal Fokus Tangani Benahi Saluran

PPSU Tanah Sereal Difokuskan Benahi Saluran

Senin, 27 Juni 2016 5670

3.798 Penumpang Diberangkatkan dari Terminal Kalideres

Terminal Kalideres Telah Berangkatkan 3.798 Pemudik

Selasa, 28 Juni 2016 3106

THR untuk PHL dan PPSU Sudah Cair

THR untuk PHL dan PPSU Sudah Dibayarkan

Senin, 27 Juni 2016 6144

BERITA POPULER
Penumpang menuruni Transjakarta

Targetkan 400 Juta Pelanggan, Transjakarta Menuju Fase Smart Mobility

Selasa, 04 November 2025 827

Petugas memadamkan kebakaran rumah di Pondok Pinang

Kebakaran di Pondok Pinang Diduga Dipicu Korsleting

Minggu, 02 November 2025 1320

Pramono Beri Apresiasi dan Dorong Semangat Masyarakat Peduli Lingkungan

Pramono Beri Apresiasi dan Dorong Semangat Masyarakat Peduli Lingkungan

Selasa, 04 November 2025 706

Ketua DPRD Dukung Relaksasi Pajak untuk Jaga Daya Beli Warga

Ketua DPRD Dukung Relaksasi Pajak untuk Jaga Daya Beli Warga

Minggu, 02 November 2025 1190

Seorang penumpang melakukan tap in di Halte Transjakarta Rawamangun

Pramono Minta Transjakarta Tingkatkan Layanan Sistem Pembayaran

Kamis, 30 Oktober 2025 1704

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks