15 Petugas PPSU Bersihkan Saluran Air Jl Tongkol

Senin, 30 Mei 2016 Reporter: TP Moan Simanjuntak Editor: Rio Sandiputra 2047

15 Petugas PPSU Dikerahkan Bersihkan Saluran Air Jl Tongkol

(Foto: TP Moan Simanjuntak)

Sebanyak 15 petugas Penanganan Prasarana dan Sarana Umum (PPSU) Kelurahan Ancol, Jakarta Utara dikerahkan untuk membersihkan saluran air di Jalan Tongkol.

Kondisi saluran air sudah padat lumpur dan sampah di dalam gorong-gorong. Untuk itu agar bersih maka kami bersihkan

"Kondisi saluran air sudah padat lumpur dan sampah di dalam gorong-gorong. Untuk itu agar bersih maka kami bersihkan," ujar Sumpeno, Lurah Ancol, Senin (30/5).

Menurut Sumpeno, hujan sudah kembali sering turun. Sehingga pihaknya melakukan pengerukan saluran dengan panjang 300 meter dan lebar satu meter. Hal ini untuk menambah daya tampung dari saluran tersebut.

"Selain mengeruk lumpur dan membersihkan sampah, petugas juga membersihkan rumput di jalur hijau bantaran saluran air hingga kawasan tersebut jadi bersih dan indah," tandas Sumpeno.

BERITA TERKAIT
Sampah di Saluran PHB Taman Makam Pahlawan Dikuras

95 Karung Botol Diangkut dari Saluran PHB di Kalibata

Jumat, 27 Mei 2016 6399

Bulan Bakti Gotong Royong Dicanangkan Di Pulau Lancang

Kepulauan Seribu Canangkan Bulan Bakti Gotong Royong

Kamis, 26 Mei 2016 2864

Lurah Diminta Perbaiki Sementara Akses Dermaga Rusak

Lurah Diminta Tangani Kerusakan Dermaga Pulau Pamuka

Kamis, 26 Mei 2016 3828

BERITA POPULER
Pramono menghadiri upacara pengukuhan Kepala Kantor Perwakilan BI DKI Jakarta

Hadiri Pengukuhan Kepala BI Jakarta, Pramono Dorong Penguatan Sinergi

Senin, 19 Januari 2026 461

Genangan di Kecamatan Cakung Surut Total

Genangan di Kecamatan Cakung Surut Total

Senin, 19 Januari 2026 562

Gubernur Pramono memberikan keterangan pers setelah pelantikan Gubernur BI DKI Jakarta

Pramono Pastikan Genangan di 33 RW Sudah Surut

Senin, 19 Januari 2026 451

Ima Mahdiah memimpin pelaksanaan rapat paripurna DPRD DKI Jakarta

Ini Pandangan Umum Fraksi DPRD DKI Terhadap Raperda P4GN dan RPIP

Senin, 19 Januari 2026 486

Seleksi Pelatihan Bahasa Jepang di PPKPI Pasar Rebo

Animo Pelatihan Bahasa Jepang di PPKPI Pasar Rebo Tinggi

Senin, 19 Januari 2026 494

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks