Ini Program Saat Uji Coba Penghapusan 3 in 1 Lanjutan

Senin, 18 April 2016 Reporter: Suriaman Panjaitan Editor: Nani Suherni 4736

 3 Program Dishubtrans Atasi Perpanjangan Uji Coba Penghapusan 3 in 1

(Foto: Yopie Oscar)

Untuk melancarkan perpanjangan uji coba penghapusan 3 in 1 sampai 14 Mei 2016 , Dinas Perhubungan dan Transportasi (Dishubtrans) DKI Jakarta berencana melakukan tiga program peningkatan.

Kami harus meningkatkan layanan transportasi massal, sterilisasi koridor busway dan melakukan rekayasa traffic light yang bersinggungan dengan koridor-koridor yang ada di jalur 3 in 1

"Kami harus meningkatkan layanan transportasi massal, sterilisasi koridor busway dan melakukan rekayasa traffic light yang bersinggungan dengan koridor-koridor yang ada di jalur 3 in 1," ucap Andri Yansyah, Kepala Dishubtrans DKI Jakarta, Senin (18/4).

Lanjut Andri, jika langkah-langkah itu telah maksimal dilakukan, ‎kendaraan roda dua yang dilarang melintasi Jalan Medan Merdeka Barat dan Thamrin akan diperpanjang hingga kawasan Bundaran Senayan.

"Apabila ketiga ini sudah dilaksanakan akan melakukan pelarangan sepeda motor memperpanjang sampai Bundaran Senayan. Ini untuk meningkatkan layanan transportasi di DKI Jakarta," tandasnya.‎

BERITA TERKAIT
Uji Coba Penghapusan 3 in 1 Lanjutan Ukur Kecepatan Kendaraan

Uji Coba Penghapusan 3 in 1 Lanjutan Ukur Kecepatan Kendaraan

Jumat, 15 April 2016 3226

Dirlantas Siap Dukung Perpanjangan Penghapusan 3 In 1

Warga Diminta Tetap Gunakan Jalan Alternatif

Kamis, 14 April 2016 3382

Basuki Akan Ikuti Keputusan Polda Terkait Penghapusan 3 in 1

DKI Ajak Ahli Transportasi Analisa Penghapusan 3 in 1

Kamis, 14 April 2016 8540

BERITA POPULER
Penumpang menuruni Transjakarta

Targetkan 400 Juta Pelanggan, Transjakarta Menuju Fase Smart Mobility

Selasa, 04 November 2025 839

Petugas memadamkan kebakaran rumah di Pondok Pinang

Kebakaran di Pondok Pinang Diduga Dipicu Korsleting

Minggu, 02 November 2025 1332

Pramono Beri Apresiasi dan Dorong Semangat Masyarakat Peduli Lingkungan

Pramono Beri Apresiasi dan Dorong Semangat Masyarakat Peduli Lingkungan

Selasa, 04 November 2025 720

Seorang penumpang melakukan tap in di Halte Transjakarta Rawamangun

Pramono Minta Transjakarta Tingkatkan Layanan Sistem Pembayaran

Kamis, 30 Oktober 2025 1716

Ketua DPRD Dukung Relaksasi Pajak untuk Jaga Daya Beli Warga

Ketua DPRD Dukung Relaksasi Pajak untuk Jaga Daya Beli Warga

Minggu, 02 November 2025 1203

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks