Pulau Pari Maksimalkan Ketuk Pintu Layani dengan Hati

Selasa, 19 Januari 2016 Reporter: Suparni Editor: Rio Sandiputra 5294

Puskesmas Maksimalkan Ketuk Pintu Layani Dengan Hati

(Foto: Ilustrasi)

Pusat Kesehatan Masyarakat (Puskesmas) Pulau Pari kembali memaksimalkan program Ketuk Pintu Layani dengan Hati. Fokus utama program ini untuk mengetahui kondisi kesehatan warga secara dini.

Semua sudah terlayani dengan baik, terutama bagi penderita gizi buruk dan ibu hamil menjadi perhatian cepat

"Semua sudah terlayani dengan baik, terutama bagi penderita gizi buruk dan ibu hamil menjadi perhatian cepat," ujar Murta'a, Lurah Pulau Pari, Selasa (19/1).

Murta'a berharap, tahun ini banyak perubahan yang lebih baik di Pulau Pari, seiring semakin meningkatnya tingkat kunjungan wisata di Pulau Pari.

"Sarana dan prasarana di sektor pendidikan juga sudah ada peningkatan, sehingga harapannya mutu pendidikan juga semakin meningkat di wilayah kami," tandasnya.

BERITA TERKAIT
Hari Kesehatan Nasional, Puskesmas Diminta Tingkatkan Pelayanan

Program Ketuk Pintu Diminta Jangan Cuma Slogan

Sabtu, 19 Desember 2015 4733

Tangani Gizi Buruk, Seluruh UKPD Harus Bersinergi

Tangani Gizi Buruk, Seluruh UKPD Harus Bersinergi

Kamis, 12 November 2015 3117

Bayi Gizi Buruk di Pulau Tidung Membaik

Bayi Gizi Buruk di Pulau Tidung Membaik

Kamis, 05 November 2015 3642

Paska Rehab Total, Empat Puskesmas Siap Dioperasikan

Tiga Puskesmas di Jaktim Siap Beroperasi

Senin, 18 Januari 2016 6041

BERITA POPULER
Biro Hukum DKI menggelar Diskusi Pencegahan Kekerasan terhadap Anak

Biro Hukum DKI Gelar Diskusi Pencegahan Kekerasan Terhadap Anak

Rabu, 05 November 2025 2095

Penumpang menuruni Transjakarta

Targetkan 400 Juta Pelanggan, Transjakarta Menuju Fase Smart Mobility

Selasa, 04 November 2025 901

Petugas memadamkan kebakaran rumah di Pondok Pinang

Kebakaran di Pondok Pinang Diduga Dipicu Korsleting

Minggu, 02 November 2025 1381

Seorang penumpang melakukan tap in di Halte Transjakarta Rawamangun

Pramono Minta Transjakarta Tingkatkan Layanan Sistem Pembayaran

Kamis, 30 Oktober 2025 1771

Ketua DPRD Dukung Relaksasi Pajak untuk Jaga Daya Beli Warga

Ketua DPRD Dukung Relaksasi Pajak untuk Jaga Daya Beli Warga

Minggu, 02 November 2025 1249

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks