Sengketa Lahan Pulau Pari Berakhir Damai

Senin, 18 Januari 2016 Reporter: Suparni Editor: Nani Suherni 3240

 Mediasi Sengketa Lahan Pulau Pari Membuahkan Hasil

(Foto: doc)

Setelah melalui tujuh kali mediasi, sengketa lahan di Pulau Pari, Kepulauan Seribu Selatan yang dilakukan Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Kepulauan Seribu berakhir damai.

Warga dan PT Bumi Pari Asih sepakat membangun pola kemitraan

"Warga dan PT Bumi Pari Asih sepakat membangun pola kemitraan dalam mengelola sektor pariwisata di Pulau Pari," ujar Budi Utomo, Bupati Kepulauan Seribu, Senin (18/1).

Dikatakan Budi, pengembang sepakat, memberikan kesempatan kerja kepada warga untuk pembangunan hotel dan pengembangan sektor pariwisata yang ada di Pulau Pari.

"Dengan kesepakatan itu nantinya, pengembangan konsep pariwisata resort dan wisata pemukiman dapat terwujud," tandasnya.

Sebelumnya, mediasi yang dilakukan Pemkab Kepulauan Seribu terkait sengketa lahan di Pulau Pari telah berlangsung tujuh kali hingga menemui kata sepakat pada Kamis (14/1) lalu.

BERITA TERKAIT
Warga Pulau Pari Dan Perusahaan Sepakat Kembangkan Pariwisata

Warga Pulau Pari dan Perusahaan Sepakat Kembangkan Pariwisata

Kamis, 01 Oktober 2015 4740

80 PNS Ikuti Pembinaan Penanganan Sengketa Lahan

80 PNS Ikuti Pembinaan Penanganan Sengketa Lahan

Kamis, 01 Oktober 2015 3349

Pengembang Pulau Pari Serahkan 40 Persen Kewajiban SIPPT

Pengelola Pulau Pari Serahkan 40 Persen Lahan ke Pemprov DKI

Senin, 28 Desember 2015 3707

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 469181

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 308482

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 284452

Siswa di Jakut Tebarkan Optimistis Sintas COVID 19 Melalui Puisi

Siswa di Jakut Tebar Optimistis di Tengah COVID- 19 Melalui Puisi

Rabu, 15 April 2020 261116

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Jumat, 15 April 2016 196710

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks

Hitung Mundur 22 Juni 2027

842
Hari
09
Jam
40
Menit
29
Detik