Perpustakaan Keliling di PTMH Diserbu Anak-anak

Rabu, 04 November 2015 Reporter: Devi Lusianawati Editor: Lopi Kasim 2814

Perpustakaan Keliling di PTMH Diserbu Anak-anak

(Foto: Budhy Tristanto)

Perpustakaan Keliling yang disediakan dalam Kegiatan Pelayanan Terpadu Malam Hari (PTMH) Kecamatan Sawah Besar di Jalan Pasar Karang Anyar, Sawah Besar, Jakarta Pusat diserbu dan diminati anak-anak.

Senang bisa baca buku, banyak pikirannya dan bebas mau baca apa saja

Pantauan Beritajakarta.com, anak-anak terlihat memenuhi mobil perpustakaan keliling dan mengantre untuk membaca ratusan buku anak-anak yang disediakan Kantor Perpustakaan Jakarta Pusat tersebut.

"Senang bisa baca buku, banyak pikirannya dan bebas mau baca apa saja, kalau saya lebih suka baca buku cerita," ujar Zaki (11), salah satu pengunjung, Rabu (4/11).

Kasubid Layanan Perpustakaan Jakarta Pusat, Suhaini mengatakan, kegiatan tersebut pihaknya menyediakan lebih dari 800 buku dan kebanyakan adalah buku cerita anak-anak.

Pihaknya berharap, mobil perpustakaan keliling tersebut dapat memotivasi anak-anak dalam membaca kembali muncul.

"Kita tetap ada pengawasan, karena inikan aset negara, takut ada yang rusak atau hilang," tandas Suhaini.

BERITA TERKAIT
PTMH Kecamatan Cipayung Minim Peminat

PTMH Kecamatan Cipayung Minim Peminat

Kamis, 10 September 2015 2908

Pelayanan SIM Jadi Primadona di PTMH

Pelayanan SIM Jadi Primadona di PTMH

Rabu, 16 September 2015 4223

 PTMH Kembali Digelar Serentak Se Jakarta Pusat

Jakpus Kembali Gelar PTMH Serentak

Selasa, 01 September 2015 4414

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 469102

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 308188

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 284404

Siswa di Jakut Tebarkan Optimistis Sintas COVID 19 Melalui Puisi

Siswa di Jakut Tebar Optimistis di Tengah COVID- 19 Melalui Puisi

Rabu, 15 April 2020 261039

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Jumat, 15 April 2016 196652

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks

Hitung Mundur 22 Juni 2027

842
Hari
09
Jam
40
Menit
29
Detik