• Wali Kota Jakut membagikan kotak makanan kepada Pengungsi Korban Banjir di Semper Timur

    Wali Kota Jakut Pastikan Kebutuhan Dasar Penyintas Banjir Terpenuhi

    Wali Kota Jakarta Utara, Hendra Hidayat bersama jajaran dan…

    Selasa, 13 Januari 2026 Anita Karyati 324


  • Wali Kota Jakarta Pusat meninjau kegiatan kerja bakti di Sawah Besar

    Arifin Pimpin Kerja Bakti di Sawah Besar

    Wali Kota Jakarta Pusat, Arifin memimpin kerja bakti di kawasan Jalan Mangga Dua Raya dan Pangeran Jayakarta, Kecamatan Sawah Besar Besar, Selasa (13/1). Selasa, 13 Januari 2026 Budhi Firmansyah Surapati 332


  • Satu alat berat dikerahkan saat pembersihan gunungan sampah di pasar Induk Kramat Jati

    Pembersihan Sampah di Pasar Induk Kramat Jati Capai 3.012 Ton

    Pembersihan tumpukan sampah di Pasar Induk Kramat Jati, Jakarta Timur yang dimulai pada 8 Januari 2025 berhasil tuntas Senin (12/1) kemarin. Sebanyak 3.012 ton sampah…

    Selasa, 13 Januari 2026 Nurito 272


  • Petugas mengevakuasi puluhan pohon tumbang dan sempal di Jakarta Utara

    29 Pohon Tumbang dan Sempal di Jakut Rampung Dievakuasi

    Pasukan Hijau Suku Dinas Pertamanan dan Hutan Kota (Tamhut) Jakarta Utara berhasil mengevakuasi 29 pohon tumbang dan sempal akibat hujan deras yang disertai angin kencang…

    Selasa, 13 Januari 2026 Anita Karyati 204


  •  Anggota LMK RW 06 Cilangkap, Dwi Hartanti memberikan apresiasi diresmikannya waduk Baru Licin

    Warga Cilangkap Senang Waduk Batu Licin Sudah Diresmikan

    Warga Cilangkap mengapresiasi peresmian Waduk Batu Licin di Kelurahan Cilangkap, Kecamatan Cipayung, Jakarta Timur yang sebelumnya bernama Waduk Giri Kencana oleh Gubernur DKI Jakarta, Pramono…

    Senin, 12 Januari 2026 Nurito 410


  • Sudin Perhubungan Jakut atur lalu lintas di sejumlah titik genangan

    Personel Sudinhub Jakut Dikerahkan Antisipasi Kemacetan Dipicu Genangan

    Hujan yang terjadi sejak pagi menyebabkan sejumlah ruas jalan…

    Senin, 12 Januari 2026 Anita Karyati 227


  • Petugas melakukan perbaikan jalan di Fly Over Pesing

    Sudin Bina Marga Jakbar Akselerasi Perbaikan Jalan Flyover Pesing

    Suku Dinas Bina Marga Jakarta Barat segera melakukan perbaikan…

    Jumat, 09 Januari 2026 Tiyo Surya Sakti 444


  •  40 Kilogram Ikan Lele Dipanen dari Keramba Merah Putih

    40 Kilogram Lele Dipanen di Keramba Merah Putih Semper Timur

    Sebanyak 40 kilogram ikan lele berhasil dipanen kelompok pembudidaya ikan mandiri Keramba Merah Putih, Jalan Camar, RT 05/11, Kampung Sawah, Kelurahan Semper Timur, Kecamatan Cilincing,…

    Jumat, 09 Januari 2026 Anita Karyati 707


  • PARAS KOTA

    Pahlawan Laut Dari Pesisir

    Di tengah arus modernisasi, nelayan tradisional patut mendapat predikat pahlawan laut tanpa tanda jasa. Setiap ikan yang mereka bawa pulang merupakan buah dari kesabaran berjam-jam di bawah dinginnya malam. Peran vital mereka tidak hanya sebagai penyedia pangan (protein dan gizi), tapi juga penjaga ketahanan laut,  bahkan penyelamat saat kondisi darurat. nnNelayan tradisional membutuhkan dukungan dan apresiasi yang nyata. Hal ini pun telah tertuang dalam dua peringatan penting, Hari Dharma Samudera yang diperingati setiap 15 Januari dan Hari Hak Asasi Manusia (HAM) Nelayan dan Masyarakat Sipil pada 13 Januari. Dua hari besar itu bukan sekadar pergantian kalender, melainkan momentum refleksi atas keberanian dan hak-hak nelayan.

    Minggu, 18 Januari 2026 Reza Pratama Putra


BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks