Tingkatkan Penggunaan Produk Dalam Negeri, Dinas PPKUKM Gelar Business Matching ke-16
Sebagai upaya meningkatkan Penggunaan Produk Dalam Negeri (P3DN), Dinas Perindustrian, Perdagangan, Koperasi, Usaha Kecil dan Menengah (PPKUKM) Provinsi DKI Jakarta kembali menggelar acara Business Matching…
Selasa, 10 September 2024 TP Moan Simanjuntak 925
250 Jakpreneur Difasilitasi Menjual Produknya di Jumat Beli Lokal
Sebanyak 250 Jakpreneur difasilitasi menjual dan mempromosikan produknya di Jumat Beli Lokal (JBL) yang digelar Suku Dinas Perindustrian, Perdagangan, Koperasi, Usaha Kecil dan Menengah (PPKUKM)…
Jumat, 06 September 2024 Tiyo Surya Sakti 1032
Workshop Kewirausahaan Terpadu Digelar di SMKN 17 Jakarta
Suku Dinas Perindustrian, Perdagangan, Koperasi, Usaha Kecil dan Menegah (Sudin PPKUKM) menggelar workshop kewirausahaan terpadu di SMKN 17 Jakarta, Jalan G1, Kelurahan Slipi, Kecamatan Palmerah,…
Jumat, 06 September 2024 TP Moan Simanjuntak 1042
Dinas PPKUKM Terus Dorong Transaksi Digital Pelaku UMKM Binaan
Dinas Perindustrian, Perdagangan, Koperasi, Usaha Kecil dan Menengah (PPKUKM) Provinsi DKI Jakarta terus mendorong penerapan transaksi pembayaran digital melalui QRIS Jakarta Entrepreneur pada Usaha Mikro,…
Selasa, 03 September 2024 Folmer 1615