Pohon Tumbang di Jl Komodor Raya Dievakuasi Petugas

Rabu, 30 September 2020 Reporter: Nurito Editor: F. Ekodhanto Purba 1658

Pohon Tumbang di Makasar Dievakuasi Petugas

(Foto: Nurito)

Pohon tumbang di Jl Komodor Raya RT 04/01  Kelurahan Kebun Pala, Makasar berhasil dievakuasi petugas Sudin Penanggulangan Kebakaran dan Penyelamatan (Gulkarmat) Jakarta Timur, Selasa (29/9) malam.

Evakuasi ini sebagai tindaklanjut dari laporan warga,

Kasi Pengendalian Kebakaran dan Penyelamatan, Sudin Gulkarmat Jakarta Timur, Gatot Sulaeman mengatakan, pohon tumbang jenis kedondong laut tersebut berdiamter 80 sentimeter.

"Evakuasi ini sebagai tindaklanjut dari laporan warga," ujarnya, Rabu (30/9).

Ia menambahkan, pohon tersebut tumbang karena sudah sudah tua dan rapuh. 

"Untuk mengevakuasi pohon tumbang ini kami mengerahkan gergaji mesin dan enam personel," tandasnya. 

BERITA TERKAIT
Pohon Tumbang di Belakang Polres Kepulauan Seribu Dievakuasi

Pohon Tumbang di Belakang Polres Kepulauan Seribu Dievakuasi

Senin, 21 September 2020 1759

Pohon Tumbang di Kayu Putih Dievakuasi Petugas Gabungan

Petugas Evakuasi Pohon Tumbang di Kayu Putih

Senin, 17 Agustus 2020 1827

 Sudin Kehutanan Toping Dua Pohon Raksasa di Malaksari

Pohon Rawan Tumbang di Jl Malaka Raya Dipangkas

Senin, 20 Juli 2020 2530

BERITA POPULER
Ima Mahdiah memimpin pelaksanaan rapat paripurna DPRD DKI Jakarta

Ini Pandangan Umum Fraksi DPRD DKI Terhadap Raperda P4GN dan RPIP

Senin, 19 Januari 2026 630

Pramono menghadiri upacara pengukuhan Kepala Kantor Perwakilan BI DKI Jakarta

Hadiri Pengukuhan Kepala BI Jakarta, Pramono Dorong Penguatan Sinergi

Senin, 19 Januari 2026 509

Seleksi Pelatihan Bahasa Jepang di PPKPI Pasar Rebo

Animo Pelatihan Bahasa Jepang di PPKPI Pasar Rebo Tinggi

Senin, 19 Januari 2026 554

Gubernur Pramono memberikan keterangan pers setelah pelantikan Gubernur BI DKI Jakarta

Pramono Pastikan Genangan di 33 RW Sudah Surut

Senin, 19 Januari 2026 496

Genangan di Kecamatan Cakung Surut Total

Genangan di Kecamatan Cakung Surut Total

Senin, 19 Januari 2026 572

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks