Jakpusfarm akan Diresmikan 20 Februari

Senin, 03 Februari 2020 Reporter: Bimo Setiyadi Editor: Rio Sandiputra 1286

Jakpusfarm Akan dilaunching Pada 20022020

(Foto: Bimo Setiyadi)

Pembangunan Jakpusfarm di kompleks kantor Pemerintah Kota Jakarta Pusat, Jalan Tanah Abang 1, Gambir telah rampung. Rencananya, Jakpusfarm akan diresmikan pada 20 Februari mendatang.

Areanya memiliki luas sekitar 600 meter persegi. Ada untuk tanaman, juga ada kolam ikan,

Kepala Bagian Umum dan Protokol Jakarta Pusat, Istya Sati mengatakan, Jakpusfarm akan menjadi taman edukasi. Jakpusfarm sendiri dibangun dari kolaborasi beberapa unit kerja perangkat daerah (UKPD).

"Areanya memiliki luas sekitar 600 meter persegi. Ada untuk tanaman, juga ada kolam ikan," ujarnya, Senin (3/2).

Menurutnya Jakpusfarm merupakan turunan dari Balkotfarm yang telah berdiri di kompleks Balai Kota DKI Jakarta, Jalan Medan Merdeka Selatan. Untuk penanaman, Jakpusfarm juga menggunakan sistem hidroponik.

"Kami akan launching pada tanggal cantik, 20-02-2020," tandasnya.

BERITA TERKAIT
Dinas KPKP Jakarta Hadiri Rakor Penetapan Luas Baku Lahan Sawah Jakarta Oleh Kementan RI

Dinas KPKP-BPTP Jakarta Bahas Penetapan Luas Baku Lahan Sawah

Senin, 26 Agustus 2019 2388

Warga Senang Ikut Panen di Balkot Farm

Senangnya Warga Diajak Panen Sayuran di Balkot Farm

Rabu, 14 Agustus 2019 4156

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 469336

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 308858

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 284604

Siswa di Jakut Tebarkan Optimistis Sintas COVID 19 Melalui Puisi

Siswa di Jakut Tebar Optimistis di Tengah COVID- 19 Melalui Puisi

Rabu, 15 April 2020 261272

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Jumat, 15 April 2016 196841

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks

Hitung Mundur 22 Juni 2027

842
Hari
09
Jam
40
Menit
29
Detik