Saluran di Jalan Cempaka Sari V Dinormalisasi

Senin, 23 September 2019 Reporter: Agung Supriyanto Editor: Toni Riyanto 2614

Saluran di Jalan Cempaka Sari V Dinormalisasi

(Foto: Agung Supriyanto)

Satuan Pelaksana Sumber Daya Air (Satpel SDA) Kecamatan Kemayoran, Jakarta Pusat, melakukan normalisasi saluran di Jalan Cempaka Sari V, Kelurahan Harapan Mulya.

Sudah mencapai 27 persen

Kepala Satpel SDA Kecamatan Kemayoran, Yursid Suryanegara mengatakan, normalisasi sudah dimulai sejak awal Agustus sebagai upaya peningkatan kualitas saluran untuk mencegah terjadinya genangan.

"Hingga saat ini pengerjaannya sudah mencapai 27 persen," ujarnya, Senin (23/9).

Yursid menjelaskan, normalisasi saluran dilakukan sepanjang 388 meter dengan kelengkapan U-Ditch berukuran lebar 60 sentimeter dan tinggi 60 sentimeter.

"Kami mengerahkan tujuh personel dengan target pengerjaan rampung November mendatang," tandasnya.

BERITA TERKAIT
Satgas SDA Ciracas Tebar Serbuk Deogone di Phb Bhineka

Satgas SDA Ciracas Tebar Bubuk Pembasmi Bau di Saluran PHB Bhineka

Selasa, 06 Agustus 2019 1964

Target Rampung Akhir Tahun, Sudin SDA Jakpus Kebut Perbaikan dan Normalisasi 60 Saluran Air

Sudin SDA Jakpus Benahi 60 Titik Saluran

Rabu, 03 Juli 2019 1850

Sudin SDA Jakbar Bangun 29 Sumur Resapan

Sudin SDA Jakbar Buat 29 Sumur Resapan

Senin, 20 Mei 2019 2508

BERITA POPULER
Kanwil Kemenkum Jakarta berikan penyuluhan hukum di Kelurahan Tamansari

Kanwil Kemenkum DKI Beri Penyuluhan Hukum dan Kesehatan Gratis di Tamansari

Rabu, 19 November 2025 1156

MRT Jakarta Kembali Beroperasi Normal

MRT Jakarta Kembali Beroperasi Normal

Kamis, 20 November 2025 542

RPPLH Jakarta, Tantangan Lingkungan Hidup

Tantangan Lingkungan Makin Kompleks, Jakarta Susun RPPLH

Jumat, 14 November 2025 1229

Layanan MRT Jakarta untuk sementara terganggu imbas pohon tumbang

Layanan MRT Jakarta Dibatasi Sementara Akibat Pohon Tumbang

Kamis, 20 November 2025 492

Presentasi E-Monev KIP 2025

31 Kelurahan Ikut Tahap Presentasi E-Monev KIP 2025

Senin, 17 November 2025 772

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks