49 Warga Jakbar Korban Tsunami Selat Sunda Terima Bantuan ZIS

Kamis, 14 Februari 2019 Reporter: Folmer Editor: Budhy Tristanto 2139

 49 Warga Jakbar Korban Tsunami Selat Sunda Terima Bantuan ZIS

(Foto: Folmer)

Sebanyak 49 warga Jakarta Barat yang menjadi korban bencana tsunami Selat Sunda pada Desember 2018 lalu, menerima bantuan dari Badan Amil Zakat, Infaq, dan Shadaqah (Bazis) di ruang Ali Sadikin Kantor Wali Kota, Kamis (14/2).

Total dana bantuan yang kami salurkan sebesar Rp 81 juta

Kepala Bazis Jakarta Barat, Dedi Santosa mengatakan, bantuan diserahkan kepada 12 korban meninggal dunia, 26 korban yang mengalami rawat inap, serta 11 korban rawat jalan sebesar.

"Total dana bantuan yang kami salurkan sebesar Rp 81 juta," ujarnya.

Ia berharap, bantuan dari pendayagunaan dana ZIS ini dapat bermanfaat bagi korban serta keluarga.

"Sebelumnya, Pemkot Jakarta Barat juga telah menyerahkan dana bantuan bagi korban tsunami Selat Sunda," tandasnya.

BERITA TERKAIT
 BPRD DKI Salurkan Bantuan Korban Tsunami Selat Sunda ke Tanjung Lesung

BPRD Kirim Bantuan untuk Korban Tsunami

Selasa, 08 Januari 2019 2318

 Pemkot Jakut Kirim Bantuan Untuk Korban Tsunami

Pemkot Jakut Kirim Bantuan Untuk Korban Tsunami

Jumat, 04 Januari 2019 1918

 Walikota Jakbar Resmikan Program Bedah Rumah Bazis di Tanjung Duren Utara

Wali Kota Jakbar Resmikan Program Bedah Rumah Bazis

Rabu, 23 Januari 2019 2553

 Bazis Jakbar Jalankan Program Keluarga Mandiri Sejahtera

Bazis Jakbar Jalankan Program Keluarga Mandiri Sejahtera

Rabu, 16 Januari 2019 3010

Bazis Jakpus Bedah 52 Rumah

Bazis Jakpus Bedah 52 Rumah

Kamis, 06 Desember 2018 2625

BERITA POPULER
Wali Kota Jakbar, Iin Mutmainnah serahkan SK PPPK Paruh Waktu

Wali Kota Jakbar Minta 485 PPPK Paruh Waktu Berikan Pelayanan Prima

Jumat, 02 Januari 2026 3201

Sudin Parekraf Jaktim gelar panggung hiburan sambil galang donasi di Velodrome

Warga Jaktim! Nyok Nikmati Hiburan Sambil Berdonasi di Velodrome

Senin, 29 Desember 2025 2131

Arus Balik Libur Nataru Mulai Menggeliat di Terminal Terpadu Pulo Gebang

Arus Balik Nataru Mulai Menggeliat di Terminal Terpadu Pulo Gebang

Jumat, 02 Januari 2026 792

APBD 2026 Telah Disahkan, DKI Soroti 5 Isu Strategis

APBD 2026 Telah Disahkan, DKI Soroti Lima Isu Strategis

Sabtu, 27 Desember 2025 1919

Pengawasan Kembang Api di Malam Tahun Baru Libatkan Petugas Gabungan

Petugas Gabungan Pantau Penggunaan Kembang Api di Tempat Hiburan

Rabu, 31 Desember 2025 879

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks