Sudinkominfotik Jakpus Gelar Bimtek CRM di RPTRA Harapan Mulya

Senin, 22 Oktober 2018 Reporter: Suparni Editor: Andry 2965

Sudin Kominfotik Jakpus Gelar Bimtek CRM di RPTRA Harapan Mulya

(Foto: Suparni)

Suku Dinas Komunikasi, Informatika dan Statistik (Sudinkominfotik) Jakarta Pusat menggelar bimbingan teknis (bimtek) penanganan pengaduan masyarakat melalui Citizen Relation Management (CRM).

Bimtek ini menekankan agar jangan sampai aduan warga tidak direspon cepat 24 jam

Bimtek yang digelar di Ruang Publik Terpadu Ramah Anak (RPTRA) Harapan Mulya tersebut diikuti seluruh operator dan administrasi se-Kecamatan Kemayoran.

"Bimtek ini menekankan agar jangan sampai aduan warga tidak direspon cepat 24 jam," ujar Devi Riana Sumanthi, Kepala Bagian Tata Laksana Jakarta Pusat, Senin (22/10).

Di tempat yang sama, Kepala Sudinkominfotik Jakarta Pusat, Tatik Mulyani menjelaskan, bimtek aplikasi CRM hari ini digelar serentak di dua tempat.

"Selain di RPTRA Harapan Mulya, kita juga gelar di RPTRA Karang Anyar, Sawah Besar," katanya.

Sementara itu, Camat Kemayoran, Herry Purnama menambahkan, hingga kini, tindak lanjut aduan warga di wilayahnya 100 persen sudah menggunakan CRM.

"Pendalaman ini penting. Jangan sampai masih ada yang tertinggal informasi," tandasnya.

BERITA TERKAIT
Sudin Kominfotik Jakpus Gelar Bimtek Pendalaman Aplikasi CRM

Sudin Kominfotik Jakpus Gelar Bimtek Pendalaman Aplikasi CRM

Rabu, 17 Oktober 2018 2405

 Suban Pengelola Keuangan Jakpus Gelar Bimtek Penyampaian SPT Pajak

Pemkot Jakpus Gelar Bimtek Penyampaian SPT Pajak

Rabu, 26 September 2018 2379

Pemkot Jakpus Gelar Bimtek CRM di RPTRA MH Thamrin

Pemkot Jakpus Gelar Bimtek CRM di RPTRA MH Thamrin

Senin, 15 Oktober 2018 2940

BERITA POPULER
Sudin Parekraf Jaktim gelar panggung hiburan sambil galang donasi di Velodrome

Warga Jaktim! Nyok Nikmati Hiburan Sambil Berdonasi di Velodrome

Senin, 29 Desember 2025 2068

APBD 2026 Telah Disahkan, DKI Soroti 5 Isu Strategis

APBD 2026 Telah Disahkan, DKI Soroti Lima Isu Strategis

Sabtu, 27 Desember 2025 1853

Pengawasan Kembang Api di Malam Tahun Baru Libatkan Petugas Gabungan

Petugas Gabungan Pantau Penggunaan Kembang Api di Tempat Hiburan

Rabu, 31 Desember 2025 874

Perayaan tahun baru tanpa kembang api di Jakarta tetap bermakna

Tanpa Kembang Api, Perayaan Tahun Baru di Jakarta Tetap Bermakna

Minggu, 28 Desember 2025 1251

Dirut PAM Jaya menjelaskan operasional IPA mobile kepada Gubernur DKI Jakarta

Pemprov DKI Kirim Armada Penyedia Air Bersih ke Lokasi Terdampak Bencana Sumatra

Rabu, 31 Desember 2025 643

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks