60 PKL Pasar Kopro akan Ditata

Senin, 20 April 2015 Reporter: Devi Lusianawati Editor: Lopi Kasim 10273

pasar kopro tomang barat

(Foto: Istimewa)

Sebanyak 60 pedagang kaki lima (PKL) yang berdagang di sekitar Pasar Kopro, Grogol Petamburan, Jakarta Barat akan ditata. Pedagang akan ditempatkan di atas trotoar di samping kiri dan kanan pasar.

Sesuai dengan intruksi Pimpinan bahwa PKL itu tidak boleh diusir tapi ditata. Nantinya di atas trotoar itu, mereka akan menggunakan tenda terbuka berwarna orange


Kasudin Koperasi Usaha Mikro Kecil Menengah dan Perdagangan (KUMKMP) Jakarta Barat, Slamet Widodo mengatakan, nantinya puluhan PKL tersebut akan ditempatkan di atas trotoar seluas 2,5 meter persegi sedangkan dua meter lainnya digunakan untuk pejalan kaki.

Saat ini, pihak kelurahan dan kecamatan setempat tengah melakukan pengukuran di lokasi yang akan digunakan untuk menata PKL.

"Sesuai dengan intruksi pimpinan bahwa PKL itu tidak boleh diusir tapi ditata. Nantinya di atas trotoar itu, mereka akan menggunakan tenda terbuka berwarna oranye," jelasnya, Senin (20/4).

Sebelumnya, PKL tersebut akan direlokasi ke dalam pasar dengan memanfaatkan lahan bekas swalayan namun dibatalkan lantaran pihak swalayan masih memiliki kontrak dengan PD Pasar Jaya hingga tahun 2017.

"Tapi di lantai 2 ada delapan kios yang bisa kami gunakan untuk menjual produk UKM seperti garmen dan aksesori," tandasnya.

BERITA TERKAIT
 200 PKL Pasar Asemka Segera Direlokasi

200 PKL Pasar Asemka Segera Direlokasi

Rabu, 08 April 2015 7965

DKI dan Kemenkopolhukam Jajaki Rencana Pembangunan Pasar Mainan Anak-anak

DKI Akan Bangun Pusat Belanja Mainan Anak

Jumat, 13 Februari 2015 4456

pusat perniagaan asemka

PKL Asemka Akan Direlokasi ke Pasar Perniagaan

Sabtu, 27 September 2014 12029

Puluhan Lapak PKL di Pasar Jiung Dibongkar

Puluhan Lapak PKL di Pasar Jiung Dibongkar

Jumat, 01 Agustus 2014 8023

BERITA POPULER
Petugas memadamkan kebakaran rumah di Pondok Pinang

Kebakaran di Pondok Pinang Diduga Dipicu Korsleting

Minggu, 02 November 2025 1170

Ketua DPRD Dukung Relaksasi Pajak untuk Jaga Daya Beli Warga

Ketua DPRD Dukung Relaksasi Pajak untuk Jaga Daya Beli Warga

Minggu, 02 November 2025 1055

Seorang penumpang melakukan tap in di Halte Transjakarta Rawamangun

Pramono Minta Transjakarta Tingkatkan Layanan Sistem Pembayaran

Kamis, 30 Oktober 2025 1551

Sejumlah kendaraan melintas saat cuaca hujan di pagi hari

Waspada, Hujan Deras Berpotensi Guyur Jakarta Pagi dan Siang Hari

Minggu, 02 November 2025 840

Pramono memberikan keterangan pers setelah pembukaan Job Fair Disabilitas 2025

Pramono Bakal Tinjau Tanggul Baswedan Besok

Senin, 03 November 2025 508

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks