31 Pelanggar Tibmask di Pasar Kedoya Ditindak

Rabu, 23 Juni 2021 Reporter: Wuri Setyaningsih Editor: Erikyanri Maulana 1055

 31 Pelanggar Ditindak di Pasar Kedoya

(Foto: Wuri Setyaningsih)

Kelurahan Kedoya Utara, Kebon Jeruk, Jakarta Barat, kembali menggelar Operasi Tertib Masker (Tibmask). Kali ini Operasi Tibmask dilangsungkan di Pasar Kedoya, Jl Kedoya Raya, Kebon Jeruk.

Ada 31 pelanggar yang kedapatan tidak menggunakan masker langsung kami data dan dijatuhi sanksi kerja sosial,

Kegiatan yang dipimpin langsung Camat Kebon Jeruk, Saumun, berhasil menindak 37 pengunjung maupun pedagang yang kedapatan tidak menggunakan masker.

"Ada 31 pelanggar yang kedapatan tidak menggunakan masker langsung kami data dan dijatuhi sanksi kerja sosial," ujar Saumun, Rabu (23/6).

Dalam kegiatan ini, sambung Saumun, pihaknya juga menggandeng Perumda Pasar Jaya.

Dikatakan Saumun kegiatan ini Sesuai Pergub Nomor 3 Tahun 2021 tentang Peraturan Pelaksanaan Peraturan Daerah No 2 Tentang Penanggulangan COVID-19 dan Keputusan Gubernur DKI Jakarta Nomor 759 Tahun 2021 tentang perpanjangan Pemberlakuan Penerapan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) Berbasis Mikro.

"Kegiatan ini berlangsung aman dan kondusif," tandasnya.

BERITA TERKAIT
24 Pelanggar Tibmask di Sukabumi Utara Disanksi Menyapu Jalan

24 Pelanggar Tibmask di Sukabumi Utara Disanksi Menyapu Jalan

Jumat, 18 Juni 2021 1553

Memasuki Fase Genting, Satpol PP Jakarta Barat Perketat Tibmask

Satpol PP Jakbar Kembali Intensifkan Operasi Tertib Masker

Kamis, 17 Juni 2021 1350

 21 Pelanggar Berhasil Ditindak di Sukabumi Utara

21 Pelanggar Operasi Tibmask di Sukabumi Utara Ditindak

Selasa, 15 Juni 2021 1396

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 469105

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 308233

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 284407

Siswa di Jakut Tebarkan Optimistis Sintas COVID 19 Melalui Puisi

Siswa di Jakut Tebar Optimistis di Tengah COVID- 19 Melalui Puisi

Rabu, 15 April 2020 261045

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Jumat, 15 April 2016 196658

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks

Hitung Mundur 22 Juni 2027

842
Hari
09
Jam
40
Menit
29
Detik