Pembangunan Flyover Cakung Capai 96,44 Persen

Kamis, 04 Maret 2021 Reporter: Aldi Geri Lumban Tobing Editor: Toni Riyanto 2163

Pembangunan Flyover Cakung Capai 96,44 Persen

(Foto: doc)

Progres pembangunan Flyover Cakung saat ini sudah mencapai 96,44 persen dari proyeksi 95,84 persen. Pencapaian ini menunjukkan realisasi di lapangan masih melampai jadwal yang direncanakan.

Diuji coba pada Maret ini

Kepala Dinas Bina Marga DKI Jakarta, Hari Nugroho mengatakan, saat ini juga sedang dilakukan pekerjaan oprit flyover pada sisi utara.

"Melihat realisasi pembangunan di lapangan rencananya Flyover Cakung akan diuji coba pada Maret ini," ujarnya, Kamis (4/3).

Hari menjelaskan, secara prinsip pekerjaan struktur flyover sudah diselesaikan karena dari arah barat ke timur maupun sebaliknya sudah tersambung.

"Saat ini juga sedang ada pekerjaan pemasangan lampu penerangan jalan umum maupun lampu hias di sepanjang parapet atau pagar flyover serta penataan di bawah flyover untuk penanaman tanaman hias, dan trotoar," tandasnya.

BERITA TERKAIT
Dinas Bina Marga Perbaiki Kerusakan Jalan di 8.998 Titik

Dinas Bina Marga Perbaiki Kerusakan Jalan di 8.998 Titik

Selasa, 02 Maret 2021 2359

Trotoar Lima Ruas Jalan di Kebayoran Baru Bakal Ditata

Trotoar Lima Ruas Jalan di Kebayoran Baru Bakal Ditata

Senin, 01 Maret 2021 2447

Pemprov DKI Tata Jaringan Utilitas di 61 Ruas Jalan

Pemprov DKI Tata Jaringan Utilitas di 61 Ruas Jalan

Selasa, 08 Desember 2020 3935

BERITA POPULER
Pembongkaran tiang monorel di Rasuna Said

Pembongkaran Tiang Monorel Tandai Dimulainya Penataan Jl HR Rasuna Said

Rabu, 14 Januari 2026 804

Sambut HUT ke-500, Jakarta Gelar Duel Clash of Legends di GBK

Laga El Clasico Legenda Real Madrid dan Barcelona akan Tersaji di Jakarta

Senin, 12 Januari 2026 1024

Kebakaran di lantai lima Tzu Chi School berhasil dipadamkan

Kebakaran Gedung Tzu Chi School Berhasil Dipadamkan

Senin, 12 Januari 2026 872

Pemprov DKI Lakukan Operasi Modifikasi Cuaca Beberapa Hari ke Depan

Modifikasi Cuaca di Jakarta Dilakukan Beberapa Hari ke Depan

Kamis, 15 Januari 2026 390

Seorang warga menggunakan payung berjalan di trotoar

BMKG: Hujan Dominasi Sejumlah Wilayah Jakarta Hari Ini

Senin, 12 Januari 2026 711

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks