Dua Kantor Layanan di Jakpus Tutup Sementara

Senin, 25 Januari 2021 Reporter: Folmer Editor: Budhy Tristanto 2079

Dua Kantor Layanan di Jakpus Tutup Sementara

(Foto: doc)

Layanan tatap muka di dua kantor pelayanan masyarakat yakni Kecamatan Sawah Besar dan Kelurahan Sumur Batu, Kemayoran, Jakarta Pusat, ditutup sementara mulai Senin (25/1) hingga Rabu (28/1). 

Pegawai lain tetap bekerja dari rumah 

Plh Wali Kota Jakarta Pusat, Irwandi mengatakan, layanan tatap muka di Kecamatan Sawah Besar ditutup lantaran Kasatpol PP dan enam anggotanya terkonfirmasi positif COVID-19. Sedangkan Kelurahan Sumur Batu ditutup karena satu personil PPSU terpapar COVID-19.

"Selama tiga hari ke depan akan dilakukan penyemprotan cairan desinfektan guna memutus penyebaran COVID-19," tuturnya. 

Ia menambahkan, layanan drop box disediakan bagi warga selama ditutup layanan tatap muka di kantor kecamatan Sawah Besar dan Kelurahan Sumur Batu. 

"Pegawai lain tetap bekerja dari rumah selama layanan tatap muka di dua kantor pelayanan masyarakat ditiadakan selama tiga hari," tandasnya.

BERITA TERKAIT
Penutupan Taman Arkeologi Onrust Diperpanjang Mengikuti Kebijakan PSBB

Penutupan Taman Arkeologi Onrust Diperpanjang

Senin, 25 Januari 2021 2238

Bupati Tutup Posko Kemanusiaan dan Dapur Umum di Pulau Lancang

Bupati Tutup Posko Kemanusiaan di Pulau Lancang

Jumat, 22 Januari 2021 1800

Layanan Masyarakat di Kantor Kecamatan Pasar Rebo Kembali Normal

Layanan Masyarakat di Kantor Kecamatan Pasar Rebo Kembali Normal

Jumat, 22 Januari 2021 4295

Petugas PPSU Disinfeksi Kantor Kelurahan Pulau Tidung

Kantor Kelurahan Pulau Tidung Ditutup Sementara Waktu

Rabu, 20 Januari 2021 2231

Layanan Masyarakat di Kantor Kecamatan Pasar Rebo Dialihkan

Aktivitas Layanan Kantor Kecamatan Pasar Rebo Dialihkan

Selasa, 19 Januari 2021 3870

BERITA POPULER
Biro Hukum DKI menggelar Diskusi Pencegahan Kekerasan terhadap Anak

Biro Hukum DKI Gelar Diskusi Pencegahan Kekerasan Terhadap Anak

Rabu, 05 November 2025 1312

Penumpang menuruni Transjakarta

Targetkan 400 Juta Pelanggan, Transjakarta Menuju Fase Smart Mobility

Selasa, 04 November 2025 862

Petugas memadamkan kebakaran rumah di Pondok Pinang

Kebakaran di Pondok Pinang Diduga Dipicu Korsleting

Minggu, 02 November 2025 1355

Seorang penumpang melakukan tap in di Halte Transjakarta Rawamangun

Pramono Minta Transjakarta Tingkatkan Layanan Sistem Pembayaran

Kamis, 30 Oktober 2025 1740

Pramono Beri Apresiasi dan Dorong Semangat Masyarakat Peduli Lingkungan

Pramono Beri Apresiasi dan Dorong Semangat Masyarakat Peduli Lingkungan

Selasa, 04 November 2025 754

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks