Penutupan Taman Arkeologi Onrust Diperpanjang

Senin, 25 Januari 2021 Reporter: Suparni Editor: Toni Riyanto 2298

Penutupan Taman Arkeologi Onrust Diperpanjang Mengikuti Kebijakan PSBB

(Foto: Suparni)

Unit Pengelola Museum Kebaharian Jakarta melakukan perpanjangan penutupan Taman Arkeologi Onrust yang meliputi Pulau Onrust, Pulau Cipir, dan Pulau Kelor seiring kembali diberlakukannya Pembatasan Sosial Berskala Besar (PSBB) ketat mulai 26 Januari-8 Februari 2021.

Untuk umum atau aktivitas pariwisata

Kepala Unit Pengelola Museum Kebaharian Jakarta, Berkah Shadaya mengatakan, perpanjangan masa penutupan Taman Arkeologi Onrust tersebut sesuai Keputusan Gubernur (Kepgub) Nomor 51 Tahun 2021 tentang Perpanjangan Pemberlakukan, Jangka Waktu dan Pembatasan Aktivitas Luar Rumah Pembatasan Sosial Berskala Besar. 

"Masih ditutup untuk umum atau aktivitas pariwisata, perpanjangan berlaku mulai hari ini hingga sementara waktu pada 8 Februari 2021," ujarnya, Senin (25/1).

Menurutnya, kebijakan penutupan ini dilakukan untuk memutus penyebaran mata rantai COVID-19 di wilayah DKI Jakarta.

"Selama ditutup kita akan manfaatkan untuk perawatan dan sterilisasi sarana maupun prasarana yang ada," tandasnya.

BERITA TERKAIT
Taman Arkeologi Onrust Ditutup Sementara Waktu

Taman Arkeologi Onrust Ditutup Sementara Waktu

Selasa, 12 Januari 2021 3228

Taman Arkeologi Onrust Sudah Dibuka Lagi

Taman Arkeologi Onrust Sudah Dibuka Lagi

Selasa, 05 Januari 2021 2903

Taman Arkeologi Onrust Kepulauan Seribu Ditutup Sementara

Ingat Ya Tiga Pulau Ini Ditutup Saat Libur Nataru

Rabu, 23 Desember 2020 2862

BERITA POPULER
BMKG Prediksi Hujan Merata di Jakarta Hari Ini

BMKG Prediksi Hujan Merata di Jakarta Hari Ini

Selasa, 20 Januari 2026 675

Ima Mahdiah memimpin pelaksanaan rapat paripurna DPRD DKI Jakarta

Ini Pandangan Umum Fraksi DPRD DKI Terhadap Raperda P4GN dan RPIP

Senin, 19 Januari 2026 697

Seleksi Pelatihan Bahasa Jepang di PPKPI Pasar Rebo

Animo Pelatihan Bahasa Jepang di PPKPI Pasar Rebo Tinggi

Senin, 19 Januari 2026 625

Pembongkaran tiang monorel di Rasuna Said

Pembongkaran Tiang Monorel Tandai Dimulainya Penataan Jl HR Rasuna Said

Rabu, 14 Januari 2026 1240

Pramono menghadiri upacara pengukuhan Kepala Kantor Perwakilan BI DKI Jakarta

Hadiri Pengukuhan Kepala BI Jakarta, Pramono Dorong Penguatan Sinergi

Senin, 19 Januari 2026 570

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks