Pengerukan Waduk Bojong Capai 80 Persen

Rabu, 06 Januari 2021 Reporter: Rudi Hermawan Editor: F. Ekodhanto Purba 2618

Pengerukan Waduk Bojong Sudah 80 Persen

(Foto: Rudi Hermawan)

Pengerukan lumpur di waduk Bojong, Jl Telaga Bojong, Rawa Buaya, Cengkareng, Jakarta Barat saat ini telah mencapai 80 persen.

Sampai saat ini proses pengerukannya telah mencapai 80 persen. Diperkiraan akhir Januari mendatang rampung,

Kasi Pemeliharaan Sistem Pengendali Banjir Air Baku Air Bersih dan Air Limbah, Sudin SDA Jakarta Barat, Wawan Kurniawan mengatakan, proses pengerukan waduk dengan mengerahkan satu unit alat berat jenis eskavator long ini telah dilakukan oleh pihaknya sejak 17 November lalu.

"Sampai saat ini proses pengerukannya telah mencapai 80 persen. Diperkiraan akhir Januari mendatang rampung," kata Wawan, Rabu (6/1).

Ia menjelaskan, waduk seluas 1,6 hektar tersebut didalamkan hingga tiga meter. Untuk mempercepat proses pengerukan, pihaknya juga mengerahkan sepuluh dump truck dan 12 personel.

“Pengerukan dilakukan agar daya tampung waduk bisa maksimal serta sebagai antisipasi genangan di sekitar Rawa Buaya," tandasnya.

BERITA TERKAIT
Wali Kota Jaktim Tinjau Pengerukan Waduk Side C Cakung

Wali Kota Jaktim Tinjau Pengerukan Waduk Side C Cakung

Jumat, 11 Desember 2020 1821

Kolam Olakan dan Normalisasi Saluran di Green Garden Rampung

Sudin SDA Jakbar Rampungkan Pembangunan Kolam Olakan Kedoya Utara

Selasa, 05 Januari 2021 1722

 Sudin SDA Jakbar Buat Sumur Resapan Modular Tank di Green Garden

Sudin SDA Jakbar Buat Sumur Resapan Modular Tank di Green Garden

Rabu, 18 November 2020 3217

BERITA POPULER
Biro Hukum DKI menggelar Diskusi Pencegahan Kekerasan terhadap Anak

Biro Hukum DKI Gelar Diskusi Pencegahan Kekerasan Terhadap Anak

Rabu, 05 November 2025 1302

Penumpang menuruni Transjakarta

Targetkan 400 Juta Pelanggan, Transjakarta Menuju Fase Smart Mobility

Selasa, 04 November 2025 862

Petugas memadamkan kebakaran rumah di Pondok Pinang

Kebakaran di Pondok Pinang Diduga Dipicu Korsleting

Minggu, 02 November 2025 1354

Pramono Beri Apresiasi dan Dorong Semangat Masyarakat Peduli Lingkungan

Pramono Beri Apresiasi dan Dorong Semangat Masyarakat Peduli Lingkungan

Selasa, 04 November 2025 753

Seorang penumpang melakukan tap in di Halte Transjakarta Rawamangun

Pramono Minta Transjakarta Tingkatkan Layanan Sistem Pembayaran

Kamis, 30 Oktober 2025 1739

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks