9.225 HPR di Jaksel Telah Divaksin Rabies Selama 2020

Rabu, 06 Januari 2021 Reporter: TP Moan Simanjuntak Editor: Budhy Tristanto 1557

 Sudin KPKP Jaksel Vaksin 9.225 HPR Tahun 2020

(Foto: TP Moan Simanjuntak)

Sudin Ketahanan Pangan, Kelautan dan Pertanian (KPKP) Jakarta Selatan, telah melakukan vaksinasi terhadap 9.225 hewan penular rabies (HPR) yang tersebar di 10 wilayah kecamatan, selama 2020.  

Untuk 2021 kami targetkan 6.800 HPR akan divaksin

Kasudin KPKP Jakarta Selatan, Hasudungan Sidabalok mengatakan, vaksinasi gratis pada HPR tersebut dilakukan dalam rangka mempertahankan DKI Jakarta sebagai kota bebas rabies yang sudah dicanangkan sejak 2004 lalu.

"Untuk 2021 kami targetkan 6.800 HPR akan divaksin," ucapnya, Rabu (6/1).

Dia merinci, 9.225 HPR yang divaksin selama 2020 itu terdiri dari 1.474 ekor anjing, kucing 7.556  ekor, kera 44, dan musang 151 ekor.

"Jumlah hewan yang divaksin 2020 melebihi target yang ditetapkan sebanyak 6.500 ekor," tandasnya.

BERITA TERKAIT
Puluhan Ribu Hewan di Tahun 2020, Telah Divaksinasi Rabies Oleh Dinas KPKP DKI

Dinas KPKP DKI Vaksinasi 42.855 HPR di Tahun 2020

Selasa, 05 Januari 2021 1911

 1.509 HPR di Kepulauan Seribu Berhasil Divaksinasi Sepanjang Juni - November

1.509 HPR di Kepulauan Seribu Sudah di Divaksin

Rabu, 16 Desember 2020 1594

 10.557 HPR di Jaktim Telah Divaksinasi

10.557 HPR di Jaktim Telah Divaksinasi

Jumat, 18 Desember 2020 1809

BERITA POPULER
Warga Diminta Waspadai ISPA di Musim Pancaroba

Warga Diminta Waspada ISPA di Musim Pancaroba

Kamis, 13 November 2025 2075

Presentasi E-Monev KIP 2025

31 Kelurahan Ikut Tahap Presentasi E-Monev KIP 2025

Senin, 17 November 2025 674

RPPLH Jakarta, Tantangan Lingkungan Hidup

Tantangan Lingkungan Makin Kompleks, Jakarta Susun RPPLH

Jumat, 14 November 2025 1061

Peringatan Hari Kesehatan Nasional ke-61 di Jakut

100 Peserta Ikuti Peringatan Hari Kesehatan Nasional ke-61 di Jakut

Selasa, 18 November 2025 501

Hadiri Refleksi Jakarta Utara, Pram Titipkan PERISTARA ke Wali Kota

Hadiri Refleksi Jakarta Utara, Pramono Titipkan PERSITARA ke Wali Kota

Sabtu, 15 November 2025 744

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks