Dinas CKTRP Bagikan Cara Mendaftarkan Bangunan di Jakarta

Rabu, 11 November 2020 Reporter: Adriana Megawati Editor: Rio Sandiputra 1749

Dinas CKTRP Bagikan Langkah-Langkah Daftarkan Bagunan di Ibukota

(Foto: doc)

Dinas Cipta Karya, Tata Ruang dan Pertanahan (CKTRP) DKI Jakarta bagikan langkah-langkah mendaftarkan bangunan di Ibukota bagi pemilik bangunan.

Pendaftaran sendiri harus dilakukan, menggunakan data pemilik gedung bangunan sebagai penanggung jawab pengisian data

Kepala Dinas CKTRP DKI Jakarta, Heru Hermawanto mengatakan registrasi ini dapat dilakukan dengan mengklik website jakartasatu.jakarta.go.id/regbangunan/login. 

Pemilik bangunan akan dihadapkan dua pilihan untuk login atau registrasi akun. Apabila belum memiliki akun, diharapkan dapat mengisi username, password, nama pemilik, status kewarganegaraan, alamat tinggal, provinsi, kabupaten/kota, kecamatan, kelurahan, nomor telepon, nomor handphone hingga email.

"Pendaftaran sendiri harus dilakukan, menggunakan data pemilik gedung bangunan sebagai penanggung jawab pengisian data. Untuk bangunan yang dimiliki bukan perorangan dapat diisikan oleh jabatan tertinggi seperti direktur, komisaris atau ketua," kata Heru, Rabu (11/11).

Kemudian, lanjut Heru, setelah data-data tersebut di isi dengan benar, maka hendaklah segera memencet tombol simpan. Jika berhasil, pemilik gedung dapat login dengan memasukkan username dan password yang telah didaftarkan.

"Setelah berhasil login, akan ada kanal-kanal seperti dashboard, data kepemilikan, data lahan bangunan, self assesment, kontak informasi, hingga tutorial aplikasi. Selamat karena bangunan yang ingin didaftarkan berhasil," tandasnya.

BERITA TERKAIT
 Awal Desember, Layanan Dukcapil Jakut Kembali ke Kantor Lama

Renovasi Gedung Kantor Sudin Dukcapil Jakut Rampung

Jumat, 29 November 2019 2738

Tiang Reklame di Jl Boulevard Barat Kelapa Gading Ditertibkan

Tiang Reklame Ilegal di Jl Boulevard Barat Kelapa Gading Ditertibkan

Sabtu, 30 November 2019 2327

Dinas CKTRP DKI Gencarkan Sosialisasi RDTR PZ Melalui Sosial Media

Dinas CKTRP DKI Gencarkan Sosialisasi RDTR PZ Melalui Medsos

Senin, 02 November 2020 2322

BERITA POPULER
Pramono menyampaikan jawaban atas dua Raperda di Rapat Paripurna DPRD DKI

Pramono Sampaikan Jawaban Raperda P4GN dan RPIP

Senin, 19 Januari 2026 11187

Transjakarta Perluas Rute Harapan Indah-Pulo Gadung

Waspada Hujan Merata Guyur Jakarta Sepanjang Hari Ini

Rabu, 21 Januari 2026 1112

Wali Kota Jakarta Barat meninjau lokasi pengungsian penyintas banjir

Wali Kota Jakbar Pastikan Penanganan Genangan Berjalan Sesuai SOP

Jumat, 23 Januari 2026 676

Transjakarta Raih 3 Penghargaan Indonesia Human Capital Brilliance Awards 2025

Transjakarta Raih Tiga Penghargaan Indonesia Human Capital Brilliance Awards 2025

Sabtu, 24 Januari 2026 432

BMKG Prediksi Hujan Merata di Jakarta Hari Ini

BMKG Prediksi Hujan Merata di Jakarta Hari Ini

Selasa, 20 Januari 2026 1045

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks