Kerja Bakti di Sunter Agung Angkut 200 Karung Lumpur

Senin, 09 November 2020 Reporter: Budhi Firmansyah Surapati Editor: Andry 2408

Kerja Bakti di Sunter Agung Angkut 200 Karung Lumpur

(Foto: Budhi Firmansyah Surapati)

200 karung berisi lumpur dan sampah hasil kerja bakti diangkut dari saluran di lingkungan permukiman warga RW 07, Sunter Agung, Tanjung Priok, Jakarta Utara. 

Salurannya harus dikuras agar aliran air tidak tersendat hingga memicu genangan

Lurah Sunter Agung, Danang Wijanarka mengatakan, kerja bakti ini melibatkan 15 petugas PPSU dan puluhan warga. Aksi kerja bakti sendiri merupakan bagian dari upaya menghadapi musim penghujan. 

"Salurannya harus dikuras agar aliran air tidak tersendat hingga memicu genangan," ujarnya, Senin (9/11). 

Danang menuturkan, fokus pembersihan kali ini menyasar bagian saluran yang tersumbat serta gorong-gorong di lingkungan warga. Aksi pembersihan ini serentak dilaksanakan di 15 RT di  RW 07, Sunter Agung. 

"Selain pengurasan saluran, kita bersama warga juga melakukan penopingan pohon yang rawan tumbang," tandasnya. 

BERITA TERKAIT
Wali Kota Jaksel Monitoring Kerja Bakti di Pejaten Timur

Wali Kota Jaksel Pantau Kerja Bakti di Pejaten Timur

Minggu, 08 November 2020 1899

Ini Upaya Kelurahan Sunter Agung Tekan Penyebaran COVID-19

Ini Upaya Kelurahan Sunter Agung Tekan Penyebaran COVID-19

Senin, 20 April 2020 4514

BERITA POPULER
Petugas memadamkan kebakaran rumah di Pondok Pinang

Kebakaran di Pondok Pinang Diduga Dipicu Korsleting

Minggu, 02 November 2025 1235

Ketua DPRD Dukung Relaksasi Pajak untuk Jaga Daya Beli Warga

Ketua DPRD Dukung Relaksasi Pajak untuk Jaga Daya Beli Warga

Minggu, 02 November 2025 1112

Seorang penumpang melakukan tap in di Halte Transjakarta Rawamangun

Pramono Minta Transjakarta Tingkatkan Layanan Sistem Pembayaran

Kamis, 30 Oktober 2025 1622

Saluran Air di Jalan Darmawangsa IV Direvitalisasi

Saluran Air di Jalan Darmawangsa IV Direvitalisasi

Rabu, 29 Oktober 2025 1464

Sejumlah kendaraan melintas saat cuaca hujan di pagi hari

Waspada, Hujan Deras Berpotensi Guyur Jakarta Pagi dan Siang Hari

Minggu, 02 November 2025 859

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks