Petugas Gabungan Gelar Operasi Tertib Masker di Cijantung

Kamis, 27 Agustus 2020 Reporter: Nurito Editor: F. Ekodhanto Purba 1713

 75 Petugas Gabungan Gelar Operasi Tertib Masker di Cijantung

(Foto: Nurito)

Sebanyak 75 petugas gabungan melakukan operasi tertib masker di Jl Raya Gongseng dan Jl Pondok Baru Raya, Cijantung, Pasar Rebo, Jakara Timur. 

Operasi tertib masker ini dilakukan untuk mencegah penyebaran COVID-19 di wilayah kami,

Camat Pasar Rebo, Raden Anthon Widodo mengatakan, operasi tertib masker ini diikuti petugas gabungan dari unsur Satpol PP, Sudin Perhubungan, TNI/Polri. Operasi tertib masker tersebut juga diikuti oleh RT/RW, LMK, FKDM, kader TP PKK, Dasawisma, serta Jumantik.

Operasi tertib masker ini dilakukan untuk mencegah penyebaran COVID-19 di wilayah kami,” ujarnya, Kamis (27/8). 

Ia menambahkan, operasi ini sebagai tindak lanjut dari Pergub Nomor 80 Tahun 2020  dan Kepgub DKI Nomor 853 Tahun 2020, tentang perpanjangan, pemberlakuan dan penindakan PSBB dalam pendisiplinan pemakaian masker. 

Selanjutnya, setelah didata para pelanggar yang terjaring dalam operasi ini diberikan sanksi kerja sosial, seperti membersihkan jalan dan fasilitas umum, serta sanksi administrasi sebesar Rp 250 ribu.

“Harapannya, sanksi ini bisa memberikan efek jera pada pelanggar,” tandasnya.

BERITA TERKAIT
256 Warga Jakut Terjaring Razia Dikenakan Sanksi Denda

256 Pelanggar Tertib Masker di Jakut Dikenakan Sanksi Denda

Selasa, 25 Agustus 2020 1866

33 Petugas Gabungan Gelar Operasi Tertib Masker di Cipayung

Petugas Gabungan Gelar Operasi Tertib Masker di Cipayung

Senin, 24 Agustus 2020 2147

68 Pelanggar PSBB Terjaring di Cipayung

68 Pelanggar PSBB di Cipayung Disanksi

Rabu, 26 Agustus 2020 1744

BERITA POPULER
Pengunjung sedang melihat stan Dinas Parekraf DKI di Event WITF & SEABEF 2025

Jakarta Perkuat Promosi Pariwisata di Ajang Internasional WITF & SEABEF 2025

Sabtu, 11 Oktober 2025 1271

Proses pemadaman api di lokasi kebakaran oleh petugas gulkarmat

80 Personel Gulkarmat Berhasil Padamkan Kebakaran di Papanggo

Sabtu, 11 Oktober 2025 1199

Uji coba wisata malam Taman Margasatwa Ragunan (TMR), Sabtu (11/10)

Wisata Malam TMR Diminati Masyarakat

Senin, 13 Oktober 2025 553

Jakarta Peringkat 18 Kota Paling Bahagia Dunia

Begini Respons Pramono Terkait Jakarta Masuk 20 Kota Paling Bahagia di Dunia

Senin, 13 Oktober 2025 513

Sirkuit Panjat Tebing 2025 Se-DKI Jakarta berlangsung di Climbing Wall JGC, Jakarta Timur

FPTI Jaktim Sukses Selenggarakan Sirkuit Panjat Tebing Perdana di JICW

Senin, 13 Oktober 2025 509

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks