Pemkot Jakut Salurkan Bantuan untuk Korban Kebakaran di Pademangan

Jumat, 27 September 2019 Reporter: Budhi Firmansyah Surapati Editor: Budhy Tristanto 1528

Pemkot Jakut Salurkan Bantuan untuk Korban Kebakaran di Pademangan

(Foto: Budhi Firmansyah Surapati)

Suku Dinas Sosial Jakarta Utara, sejak Kamis (26/9) malam, sudah menyalurkan bantuan untuk warga korban kebakaran di  RT 01/11 Kelurahan Pademangan Timur, Pademangan.

Hari ini kita distribusikan 60 boks makanan siap saji dua kali sehari,

Kepala Suku Dinas Sosial Jakarta Utara, Aji Antoko mengatakan, bantuan natura yang didistribusikan malam tadi berupa 15 lembar sajadah, selimut, dua dus biskuit, 15 paket lauk pauk, 20 lembar daster, 20 lembar kaos, 15 pieces  pakaian dalam wanita, 15 matras, 50 kilogram beras, serta delapan songkok.

"Hari ini kita distribusikan 60 boks makanan siap saji dua kali sehari. Ini kita berlakukan selama tiga hari," ujar Aji, Jumat (27/9).

Selain makanan siap saji, hari ini juga disalurkan berupa, empat lembar perlak bayi, empat stel seragam SD untuk anak perempuan, masing-masing dua stel pakaian SMP untuk putra dan putri, dua stel seragam SMA untuk putri, lima pieces tas sekolah serta 36 pieces popok anak.

"Kita tidak buka tenda karena warga mengungsi di musala dan masjid sekitar. Setelah tiga hari akan kita evaluasi lagi," tandasnya.

BERITA TERKAIT
Satgas TPB Karhutla DKI Bagikan Ribuan Masker Untuk Masyarakat Jambi

Satgas Karhutla DKI Distribusikan Bantuan Masker

Selasa, 24 September 2019 1925

RPTRA Dewi Shinta Himpun Donasi bagi Korban Terdampak Karhutla

RPTRA Dewi Shinta Himpun Donasi untuk Korban Terdampak Karhutla

Selasa, 24 September 2019 2697

Kerugian Kebakaran Permukiman di Pademangan Timur Capi Rp 400 juta

Kerugian Kebakaran di Pademangan Timur Ditaksir Capai Rp 400 Juta

Jumat, 27 September 2019 1545

BERITA POPULER
Sambut HUT ke-500, Jakarta Gelar Duel Clash of Legends di GBK

Laga El Clasico Legenda Real Madrid dan Barcelona akan Tersaji di Jakarta

Senin, 12 Januari 2026 1289

Pembongkaran tiang monorel di Rasuna Said

Pembongkaran Tiang Monorel Tandai Dimulainya Penataan Jl HR Rasuna Said

Rabu, 14 Januari 2026 1030

Pemprov DKI Lakukan Operasi Modifikasi Cuaca Beberapa Hari ke Depan

Modifikasi Cuaca di Jakarta Dilakukan Beberapa Hari ke Depan

Kamis, 15 Januari 2026 733

Kebakaran di lantai lima Tzu Chi School berhasil dipadamkan

Kebakaran Gedung Tzu Chi School Berhasil Dipadamkan

Senin, 12 Januari 2026 1045

Cuaca hujan diprakirakan basahi Jakarta sepanjang hari

Jakarta Diprakirakan Hujan Sepanjang Hari Ini

Sabtu, 17 Januari 2026 442

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks