Jakpus Bertekad Raih Predikat Kota Sehat

Senin, 24 Juni 2019 Reporter: Rezki Apriliya Iskandar Editor: Andry 1317

Jakpus Siapkan Diri Menuju Kota Sehat 2019

(Foto: Rezki Apriliya Iskandar)

Pemerintah Kota (Pemkot) Administrasi Jakarta Pusat tengah bertekad meraih predikat Kota Sehat Tahun 2019. Berbagai persiapan pun dilakukan untuk mewujudkan pencapaian tersebut.

Kota yang sehat bukan hanya dari tampilan fisik, tetapi juga secara mental dan jiwa,

Asisten Administrasi dan Kesejahteraan Jakarta Pusat, Mohamad Fahmi menekankan pentingnya menerapkan Sanitasi Total Berbasis Masyarakat (STBM) di wilayahnya. Saat ini STBM baru diterapkan di Kelurahan Duri Pulo dan Gondangdia.

"Puskesmas juga kita minta untuk mendorong gerakan STBM di wilayahnya masing-masing,” ujarnya, Senin (24/6).

Menurutnya, STBM merupakan salah satu upaya untuk meraih predikat Kota Sehat di Jakarta Pusat. Karena itu, jajarannya Pemkot Jakarta Pusat didorong menyiapkan mental untuk meraih predikat tersebut.

“Kota yang sehat bukan hanya dari tampilan fisik, tetapi juga secara mental dan jiwa," tandasnya.

BERITA TERKAIT
Pemkot Jakpus Survei Tiga Lokasi Penilaian Kota Sehat

Pemkot Jakpus Survei Tiga Lokasi Penilaian Kota Sehat

Senin, 25 Februari 2019 1160

Tim Lomba Kota Sehat Tingkat Nasional Tinjau 7 Tatanan Kawasan di Jakbar

Tim Verifikasi Lomba Kota Sehat Tingkat Nasional Tinjau Lima Lokasi di Jakbar

Kamis, 26 Oktober 2017 3289

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 469096

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 308134

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 284397

Siswa di Jakut Tebarkan Optimistis Sintas COVID 19 Melalui Puisi

Siswa di Jakut Tebar Optimistis di Tengah COVID- 19 Melalui Puisi

Rabu, 15 April 2020 261033

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Jumat, 15 April 2016 196646

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks

Hitung Mundur 22 Juni 2027

842
Hari
09
Jam
40
Menit
29
Detik