10 Rumah di Semper Barat Rusak Diterjang Puting Beliung

Selasa, 09 Oktober 2018 Reporter: Budhi Firmansyah Surapati Editor: Budhy Tristanto 2464

10 Rumah di Semper Barat Rusak Diterjang Puting Beliung

(Foto: Budhi Firmansyah Surapati)

Kawasan permukiman Kompleks Perumahan Dinas Lingkungan Hidup DJI Jakarta, di RT 02/03 Kelurahan Semper Barat, Cilincing, Jakarta Utara, Selasa (9/10) siang, diterjang angin puting beliung. Akibatnya, 10 rumah mengalami kerusakan.

Empat rumah di antaranya mengalami rusak parah di bagian atap dan enam rumah lain terdampak

Lurah Semper Barat, Benhard Sihotang mengatakan, angin kencang di permukiman warga tersebut terjadi sekitar pukul 14.50 dan berlangsung selama lima menit.

"Empat rumah di antaranya mengalami rusak parah di bagian atap dan enam rumah lain terdampak. Tidak ada korban jiwa," ujarnya.

Dijelaskan Benhard, saat ini pihaknya tengah mendata detail dampak kerusakan yang ditimbulkan dan akan menyiapkan petugas PPSU untuk membantu warga melakukan perbaikan rumah.

"Kita punya petugas PPSU. Nanti mereka kita arahkan bantu memperbaiki rumah yang terdampak," tandasnya.

BERITA TERKAIT
Angin Puting Beliung Terjadi di Pulau Panggang

Angin Puting Beliung Terjadi di Pulau Panggang

Jumat, 02 Februari 2018 1949

 Angin Puting Beliung Biasa Terjadi di Masa Transisi

Waspadai Fenomena Puting Beliung di Perairan Kepulauan Seribu

Senin, 23 Oktober 2017 3363

BERITA POPULER
Sudin Parekraf Jaktim gelar panggung hiburan sambil galang donasi di Velodrome

Warga Jaktim! Nyok Nikmati Hiburan Sambil Berdonasi di Velodrome

Senin, 29 Desember 2025 1929

Pengawasan Kembang Api di Malam Tahun Baru Libatkan Petugas Gabungan

Petugas Gabungan Pantau Penggunaan Kembang Api di Tempat Hiburan

Rabu, 31 Desember 2025 754

APBD 2026 Telah Disahkan, DKI Soroti 5 Isu Strategis

APBD 2026 Telah Disahkan, DKI Soroti Lima Isu Strategis

Sabtu, 27 Desember 2025 1705

Perayaan tahun baru tanpa kembang api di Jakarta tetap bermakna

Tanpa Kembang Api, Perayaan Tahun Baru di Jakarta Tetap Bermakna

Minggu, 28 Desember 2025 1117

Dirut PAM Jaya menjelaskan operasional IPA mobile kepada Gubernur DKI Jakarta

Pemprov DKI Kirim Armada Penyedia Air Bersih ke Lokasi Terdampak Bencana Sumatra

Rabu, 31 Desember 2025 522

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks