Sudin Dukcapil Jakpus Jemput Bola di RPTRA Kampung Budaya

Senin, 02 April 2018 Reporter: Suparni Editor: Rio Sandiputra 1625

Ratusan Warga Utan Panjang Manfaatkan Layanan Dukcapil di RPTRA

(Foto: Suparni)

Suku Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil (Dukcapil) Jakarta Pusat melakukan pelayanan jemput bola di Ruang Publik Terpadu Ramah Anak (RPTRA) Kampung Budaya, Kelurahan Utan Panjang, Kemayoran. Sebanyak 401 warga terlayani.

Layanan terbanyak pembuatan kartu identitas anak (KIA) 369 orang. Lalu enam akta kelahiran dan 26 warga konsultasi masalah dokumen kependudukan

"Layanan terbanyak pembuatan kartu identitas anak (KIA) 369 orang. Lalu enam akta kelahiran dan 26 warga konsultasi masalah dokumen kependudukan," ujar Remon Mastadian, Kepala Suku Dinas Dukcapil Jakarta Pusat, Senin (2/4).

Menurut Remon, kegiatan jemput bola kali ini memang tidak memberikan pelayanan untuk masalah kartu tanda penduduk (KTP). Karena disarankan langsung untuk ke kantor kelurahan.

"Kalau KTP langsung ke kantor kelurahan. Rabu (4/4) kita buka pelayanan di RPTRA Kebon Sirih," tandasnya.

BERITA TERKAIT
Pelayanan Jemput Bola Kependudukan Digelar di RPTRA

Dinas Dukcapil akan Bangun Jaringan Integrasi Data Kependudukan

Senin, 05 Maret 2018 1007

Sudin Dukcapil Jaksel Lakukan Sosialisasi Percepatan KTP Elektronik Pada Petugas Dukcapil dan PTSP

Sudin Dukcapil Jaksel Gelar Sosialisasi Kebijakan Kependudukan

Selasa, 21 November 2017 3466

Sudin Dukcapil Jakpus Sudah Mencetak Sebanyak 832.231 KTP-el

Sudin Dukcapil Jakpus Sudah Cetak 832.231 KTP Elektronik

Kamis, 29 Maret 2018 2171

BERITA POPULER
Biro Hukum DKI menggelar Diskusi Pencegahan Kekerasan terhadap Anak

Biro Hukum DKI Gelar Diskusi Pencegahan Kekerasan Terhadap Anak

Rabu, 05 November 2025 1172

Penumpang menuruni Transjakarta

Targetkan 400 Juta Pelanggan, Transjakarta Menuju Fase Smart Mobility

Selasa, 04 November 2025 853

Petugas memadamkan kebakaran rumah di Pondok Pinang

Kebakaran di Pondok Pinang Diduga Dipicu Korsleting

Minggu, 02 November 2025 1348

Pramono Beri Apresiasi dan Dorong Semangat Masyarakat Peduli Lingkungan

Pramono Beri Apresiasi dan Dorong Semangat Masyarakat Peduli Lingkungan

Selasa, 04 November 2025 746

Seorang penumpang melakukan tap in di Halte Transjakarta Rawamangun

Pramono Minta Transjakarta Tingkatkan Layanan Sistem Pembayaran

Kamis, 30 Oktober 2025 1733

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks