Pemkot Jakbar Komitmen Kembangkan Industri Kecil Menengah

Senin, 12 Maret 2018 Reporter: Folmer Editor: Budhy Tristanto 1924

Pemkot Jakbar Komitmen Dorong IKM Berkembang

(Foto: Folmer)

Pemerintah Kota (Pemkot) Administrasi Jakarta Barat, berkomitmen mengembangkan industri kecil menengah dengan menggelar pelatihan, pembinaan dan pendampingan. 

Selesai pelatihan, warga akan terus kami bina dan dampingi

Sekretaris Kota (Sekko) Jakarta Barat, Eldi Andi mengatakan, akan terus mendampingi warga yang ikut pelatihan dan ingin menjadi wirausahawan baru. "Jadi, warga tidak sekadar mengikuti pelatihan. Selesai pelatihan, warga akan terus kami bina dan dampingi," kata Eldi Andi, Senin (12/3).

Pembinaan wirausaha, khususnya industri makanan dan minuman, kata Eldi, misalnya dengan cara pembuatan kemasan agar lebih menarik. "Pengemasan menjadi salah satu faktor agar konsumen tertarik dengan produk yang dihasilkan pelaku usaha industri kecil," ujarnya. 

Sedangkan untuk perizinan, ungkap Eldi, Suku Dinas Perindustrian dan Energi bersama Sudin KUKMP Jakarta Barat akan berkordinasi memberikan bantuan kepada pelaku usaha IKM. 

"Pelaku usaha industri kecil yang telah mengantongi perizinan dapat memasok produknya di setiap kegiatan yang digelar UKPD di lingkungan pemkot," tandasnya. 

BERITA TERKAIT
Peserta OK OCE Binaan DKPKP Dapat Bantuan Alat Pengolah Hasil Pertanian

25 Kelompok Tani Binaan OK OCE Dapat Bantuan

Jumat, 09 Maret 2018 2579

80 Peserta Pelatihan di Pulau Tidung Diberikan Sertifikat

80 Warga di Pulau Tidung Dilatih Tata Boga Dan Servis Elektronik

Jumat, 09 Maret 2018 2497

Wagub Resmikan Gerakan Wirausaha Keluarga Harapan OK OCE

Wagub Resmikan Gerakan Wirausaha Keluarga Harapan OK OCE

Sabtu, 03 Maret 2018 2736

Pemkot - Kadin Jakbar Gelar Pameran Hasil Produk Penyandang Disabilitas

Pemkot Jakbar Gelar Pameran Produk Penyandang Disabilitas

Kamis, 22 Februari 2018 1964

 Dinas PE akan Bimbing IKM Buat Laporan Keuangan

Dinas PE Gandeng Perbankan untuk Pertumbuhan IKM

Jumat, 02 Februari 2018 2160

BERITA POPULER
Petugas memadamkan kebakaran rumah di Pondok Pinang

Kebakaran di Pondok Pinang Diduga Dipicu Korsleting

Minggu, 02 November 2025 1237

Ketua DPRD Dukung Relaksasi Pajak untuk Jaga Daya Beli Warga

Ketua DPRD Dukung Relaksasi Pajak untuk Jaga Daya Beli Warga

Minggu, 02 November 2025 1114

Seorang penumpang melakukan tap in di Halte Transjakarta Rawamangun

Pramono Minta Transjakarta Tingkatkan Layanan Sistem Pembayaran

Kamis, 30 Oktober 2025 1624

Saluran Air di Jalan Darmawangsa IV Direvitalisasi

Saluran Air di Jalan Darmawangsa IV Direvitalisasi

Rabu, 29 Oktober 2025 1466

Sejumlah kendaraan melintas saat cuaca hujan di pagi hari

Waspada, Hujan Deras Berpotensi Guyur Jakarta Pagi dan Siang Hari

Minggu, 02 November 2025 861

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks