95 Petugas PPSU Ceger Cat Kanstin Pembatas Jalan

Rabu, 28 Februari 2018 Reporter: Nurito Editor: Rio Sandiputra 5329

95 Petugas PPSU Ceger Cat Kanstin Pembatas Jalan

(Foto: Nurito)

Sebanyak 95 petugas penanganan prasarana dan sarana umum (PPSU) Kelurahan Ceger, Cipayung, Jakarta Timur mengecat kanstin pembatas jalan. 

Ada 95 PPSU yang kita kerahkan untuk mengecat kanstin di sejumlah lokasi

Lurah Ceger, Nasir Sigar mengatakan, kanstin yang dilakukan pengecatan adalah di Jalan Raya Bina Marga, Jalan Raya Mabes Hankam, Jalan Raya Ceger dan Jalan Rawa Segaran. 

"Ada 95 PPSU yang kita kerahkan untuk mengecat kanstin di sejumlah lokasi. Mereka kita bagi empat shift dalam pengecatan kanstin ini," kata Nasir Sigar, Rabu (28/2).

Menurutnya, khusus Jalan Bina Marga pengecatan dilakukan malam hari. Sebab lalu lintas di kawasan ini sangat padat dan kondisi jalan sempit. 

"Pengecatan kanstin ini dilakukan selain untuk keamanan dan kenyamanan pengendara di malam hari," tandasnya.

BERITA TERKAIT
Petugas Gabungan Pangkas Pohon Besar di Pulau Tidung

Petugas Gabungan Pangkas Pohon Besar di Pulau Tidung

Kamis, 22 Februari 2018 3041

10 PPSU Cawang Cat Kanstin Pembatas Jalan

10 Petugas PPSU Cawang Cat Kanstin di Tiga Titik Jalan

Senin, 26 Februari 2018 2775

BERITA POPULER
Penumpang menuruni Transjakarta

Targetkan 400 Juta Pelanggan, Transjakarta Menuju Fase Smart Mobility

Selasa, 04 November 2025 831

Petugas memadamkan kebakaran rumah di Pondok Pinang

Kebakaran di Pondok Pinang Diduga Dipicu Korsleting

Minggu, 02 November 2025 1323

Pramono Beri Apresiasi dan Dorong Semangat Masyarakat Peduli Lingkungan

Pramono Beri Apresiasi dan Dorong Semangat Masyarakat Peduli Lingkungan

Selasa, 04 November 2025 710

Ketua DPRD Dukung Relaksasi Pajak untuk Jaga Daya Beli Warga

Ketua DPRD Dukung Relaksasi Pajak untuk Jaga Daya Beli Warga

Minggu, 02 November 2025 1195

Seorang penumpang melakukan tap in di Halte Transjakarta Rawamangun

Pramono Minta Transjakarta Tingkatkan Layanan Sistem Pembayaran

Kamis, 30 Oktober 2025 1707

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks