Plt Gubernur akan Pantau Musrenbang Tingkat Kota

Selasa, 07 Maret 2017 Reporter: Erna Martiyanti Editor: Budhy Tristanto 4666

Plt Gubernur Akan Pantau Musrenbang Wilayah

(Foto: Reza Hapiz)

Pelaksana Tugas (Plt) Gubernur DKI Jakarta akan memantau pelaksanaan musyawarah rencana pembangunan (Musrenbang) tingkat  kabupaten dan kota. Saat ini Musrenbang masih digelar di tingkat kecamatan.

Karena ini prioritas jangka pendek yang harus segera dilaksanakan

"Saya akan keliling ke wilayah untuk Musrembang wilayah kabupaten dan kota. Karena ini prioritas jangka pendek yang harus segera dilaksanakan," ujar Sumarsono, di Balai Kota DKI Jakarta, Selasa (7/3).

Selain Musrenbang, Sumarsono juga menjadwalkan akan mengunjungi beberapa tempat, seperti Ruang Publik Terpadu Ramah Anak (RPTRA), Makam Mbah Priuk, Waduk Melati, serta Tempat Kumpul Kreatif (TKK).

Ditambahkan Sumarsono, dirinya juga akan mengawasi proses pembangunan Masjid Raya Jakarta di Daan Mogot agar bisa selesai tepat waktu. 

"Insya Allah secara pribadi saya punya target kira-kira April selesai. Karena Masjid Raya dibutuhkan warga Jakarta," tandasnya.

BERITA TERKAIT
1.0471 Usulan Dibahas Dalam Musrembang Kecamatan Penjaringan

Kegiatan Fisik Dominasi Musrenbang Kecamatan Penjaringan

Selasa, 07 Maret 2017 8953

Bamus DPRD Tetapkan Rapat Pansus dan Kunker

Bamus DPRD Tetapkan Rapat Pansus dan Kunker

Senin, 06 Maret 2017 5477

Perbaikan Jalan Jadi Primadona Pembahasan di Musrembang Kecamatan

Perbaikan Jalan Rusak Mengemuka di Musrenbang Cengkareng

Senin, 06 Maret 2017 6523

BERITA POPULER
Biro Hukum DKI menggelar Diskusi Pencegahan Kekerasan terhadap Anak

Biro Hukum DKI Gelar Diskusi Pencegahan Kekerasan Terhadap Anak

Rabu, 05 November 2025 1008

Penumpang menuruni Transjakarta

Targetkan 400 Juta Pelanggan, Transjakarta Menuju Fase Smart Mobility

Selasa, 04 November 2025 847

Petugas memadamkan kebakaran rumah di Pondok Pinang

Kebakaran di Pondok Pinang Diduga Dipicu Korsleting

Minggu, 02 November 2025 1341

Pramono Beri Apresiasi dan Dorong Semangat Masyarakat Peduli Lingkungan

Pramono Beri Apresiasi dan Dorong Semangat Masyarakat Peduli Lingkungan

Selasa, 04 November 2025 737

Ketua DPRD Dukung Relaksasi Pajak untuk Jaga Daya Beli Warga

Ketua DPRD Dukung Relaksasi Pajak untuk Jaga Daya Beli Warga

Minggu, 02 November 2025 1211

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks