Lima Pengamen Terjaring Razia di Terminal Blok M

Senin, 09 Januari 2017 Reporter: Aldi Geri Lumban Tobing Editor: Andry 4436

Dinsos DKI Selamatkan Anak Tersesat di Jalan

(Foto: Aldi Geri Lumban Tobing)

Lima pengamen di Terminal Blok M, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan terjaring razia Penyandang Masalah Kesejahteraan Sosial (PMKS).

Pengamen-pengamen ini meminta imbalan tapi dengan nada mengancam

Camat Kebayoran Baru, Fidiyah Rokhim mengatakan, pengamen yang diamankan ini masing-masing berinisial ES, CA, DE, AP dan RN. Mayoritas dari mereka diketahui berdomisili di Jakarta. 

"Kami terima laporan, pengamen-pengamen ini meminta imbalan tapi dengan nada mengancam," katanya, Senin (9/1).

Ia mengaku telah berulang kali menggelar razia PMKS di sekitar Terminal Blok M. Meski demikian, masih ada sejumlah PMKS yang nekat turun ke jalan.

"Kelima pengamen itu selanjutnya diserahkan ke Suku Dinas Sosial Jakarta Selatan untuk mengikuti pembinaan," tandasnya.

BERITA TERKAIT
Pengamen Marak di Kota Tua, Tamansari

Pengamen Marak di Kota Tua

Minggu, 04 Desember 2016 7544

 10 PMKS Terjaring di Jakbar

10 PMKS Terjaring di Jakbar

Minggu, 27 November 2016 3096

BERITA POPULER
Pramono menyampaikan jawaban atas dua Raperda di Rapat Paripurna DPRD DKI

Pramono Sampaikan Jawaban Raperda P4GN dan RPIP

Senin, 19 Januari 2026 11072

Transjakarta Perluas Rute Harapan Indah-Pulo Gadung

Waspada Hujan Merata Guyur Jakarta Sepanjang Hari Ini

Rabu, 21 Januari 2026 981

BMKG Prediksi Hujan Merata di Jakarta Hari Ini

BMKG Prediksi Hujan Merata di Jakarta Hari Ini

Selasa, 20 Januari 2026 891

Ima Mahdiah memimpin pelaksanaan rapat paripurna DPRD DKI Jakarta

Ini Pandangan Umum Fraksi DPRD DKI Terhadap Raperda P4GN dan RPIP

Senin, 19 Januari 2026 750

Seleksi Pelatihan Bahasa Jepang di PPKPI Pasar Rebo

Animo Pelatihan Bahasa Jepang di PPKPI Pasar Rebo Tinggi

Senin, 19 Januari 2026 722

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks