Gedung Pelayanan Pajak Kalibata Terbakar

Selasa, 04 Oktober 2016 Reporter: Suparni Editor: Andry 4738

Kantor Pelayanan Pajak Kalibata Terbakar

(Foto: Suparni)

Gedung Kantor Pelayanan Pajak Kalibata di Jalan Taman Makam Pahlawan Nomor 19, Kalibata, Jakarta Selatan, terbakar sekitar pukul 24.45.

Penyebab kebakaran diduga akibat korsleting listrik

"Penyebab kebakaran diduga akibat korsleting listrik pada air conditioner (AC) di lantai 5," kata Sartono, Plh Kepala Seksi Operasional Suku Dinas Penanggulangan Kebakaran dan Penyelamatan (PKP) Jakarta Selatan, Selasa (4/10).

Ia menuturkan, dalam kebakaran tersebut, pihaknya mengerahkan 15 unit mobil pemadam. Di lokasi, api sempat membesar dan membakar isi ruangan yang penuh alat tulis.

"Kita selesai pendinginan sekitar pukul 01.15. Tidak ada korban jiwa, namun kerugian ditaksir Rp 300 jutaan," tandasnya.

BERITA TERKAIT
35 Pintu Hunian Kontrakan Mobil dan Motor Ludes Terbakar di Kamal

95 Warga Kamal Kehilangan Tempat Tinggal

Senin, 03 Oktober 2016 3542

Rumah Kontrakan Enam Pintu di Cilandak Timur Ludes Terbakar

Rumah Kontrakan di Cilandak Ludes Terbakar

Kamis, 29 September 2016 5180

       Hunian Rumah Kontrakan Terbakar di Kamal.

Belasan Kamar Kontrakan di Kamal Terbakar

Senin, 03 Oktober 2016 3982

BERITA POPULER
Penumpang menuruni Transjakarta

Targetkan 400 Juta Pelanggan, Transjakarta Menuju Fase Smart Mobility

Selasa, 04 November 2025 827

Petugas memadamkan kebakaran rumah di Pondok Pinang

Kebakaran di Pondok Pinang Diduga Dipicu Korsleting

Minggu, 02 November 2025 1320

Pramono Beri Apresiasi dan Dorong Semangat Masyarakat Peduli Lingkungan

Pramono Beri Apresiasi dan Dorong Semangat Masyarakat Peduli Lingkungan

Selasa, 04 November 2025 706

Ketua DPRD Dukung Relaksasi Pajak untuk Jaga Daya Beli Warga

Ketua DPRD Dukung Relaksasi Pajak untuk Jaga Daya Beli Warga

Minggu, 02 November 2025 1190

Seorang penumpang melakukan tap in di Halte Transjakarta Rawamangun

Pramono Minta Transjakarta Tingkatkan Layanan Sistem Pembayaran

Kamis, 30 Oktober 2025 1704

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks