Satpol PP Siap Amankan Distribusi Daging Bersubsidi

Senin, 27 Juni 2016 Reporter: Aldi Geri Lumban Tobing Editor: Budhi Firmansyah Surapati 3255

400 Personel Satpol PP Amankan Pelaksanaan Pasar Daging Murah

(Foto: Ilustrasi)

Dinas Kelautan, Pertanian, dan Ketahanan Pangan DKI Jakarta akan mendistribusikan daging bersubsidi bagi pemegang KJP di sepuluh kantor kecamatan di Jakarta Selatan, Kamus (30/6) mendatang. Untuk membantu pengamananan, pihak Satpol PP akan mengerahkan sebanyak 400 personel.

Tapi kemungkinan besar aman dan kondusif. Karena pembayarannya kan menggunakan non tunai

Kasatpol PP Jakarta Selatan, Ujang Harmawan mengatakan, pihaknya akan membantu pengamanan di tiap titik distribusi daging bersubsidi bagi pemegang KJP. Masing-masing lokasi akan ditempatkan sebanyak 40 perseonel untuk pengaturan antrean dan pengamanan kegiatan.

"Petugasnya dari satgas kecamatan setempat dan sudah kita instruksikan. Selain pengamanan, perseonel kita siap diberdayakan untuk pengangkutan daging," katanya, Senin (27/6).

Selain petugas yang sudah disiagakan, Ujang menegaskan siap memberikan tambahan personel bila dibutuhkan. Meski demikian, Ia meyakini distribusi berjalan aman dan lancar.

"Tapi kemungkinan besar aman dan kondusif. Karena pembayarannya kan menggunakan non tunai, nggak seperti sembako yang pakai kupon yang dibagi-bagi," tandasnya.

BERITA TERKAIT
Tahun 2017, Semua Pemegang KJP Nikmati Sembako Murah

2017, Semua Pemegang KJP Bisa Nikmati Sembako Murah

Senin, 27 Juni 2016 12874

Senin, Pemegang KJP Bisa Beli Daging Rp 39 Ribu per Kilogram

Pasar Murah Khusus Pemegang KJP Digelar Senin

Sabtu, 25 Juni 2016 8603

BERITA POPULER
Petugas memadamkan kebakaran rumah di Pondok Pinang

Kebakaran di Pondok Pinang Diduga Dipicu Korsleting

Minggu, 02 November 2025 1244

Ketua DPRD Dukung Relaksasi Pajak untuk Jaga Daya Beli Warga

Ketua DPRD Dukung Relaksasi Pajak untuk Jaga Daya Beli Warga

Minggu, 02 November 2025 1121

Seorang penumpang melakukan tap in di Halte Transjakarta Rawamangun

Pramono Minta Transjakarta Tingkatkan Layanan Sistem Pembayaran

Kamis, 30 Oktober 2025 1635

Pramono Beri Apresiasi dan Dorong Semangat Masyarakat Peduli Lingkungan

Pramono Beri Apresiasi dan Dorong Semangat Masyarakat Peduli Lingkungan

Selasa, 04 November 2025 403

Pramono memberikan keterangan pers setelah pembukaan Job Fair Disabilitas 2025

Pramono Bakal Tinjau Tanggul Baswedan Besok

Senin, 03 November 2025 639

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks