Cegah PKL, Pengamanan Lenggang Jakarta 24 Jam

Jumat, 17 Juni 2016 Reporter: Rudi Hermawan Editor: Nani Suherni 7818

20 Pot di Pasang di Areal Lenggang Jakarta

(Foto: Rudi Hermawan)

Untuk mengantisipasi pedagang kaki lima (PKL) liar berjualan di lapangan eks IRTI Monas, Kepala Kantor Pengelola Kawasan (KPK) Monumen Nasional menyiagakan pos keamanan.

Petugas yang dikerahkan 10 orang yang dibagi dalam dua shift mulai pukul 08.00-20.00

"Petugas yang dikerahkan 10 orang yang dibagi dalam dua shift mulai pukul 08.00-20.00 ," kata Rini Hariani, Kepala KPK Monas, Jumat (17/6).

Nantinya, keamanan di areal Lenggang Jakarta akan dijaga selama 24 jam oleh petugas pengamanan dalam (pamdal) yang dibagi dalam dua shift.

Pihaknya juga memasang 20 pot besar agar PKL tidak menempati lapak di Lenggang Jakarta. "Ada 20 pot besar yang Letakkan untuk meminimalisir pedagang liar," tandasnya.

Sementara itu, Kasatgas Pol PP Kecamatan Gambir, Harry Apriyanto mengatakan, pihaknya juga membantu mensterilkan kawasan Lenggang Jakarta dari PKL liar, hal tersebut sesuai dengan permintaan pengelola Monas.

"Kami baru jaga dua hari dan petugas yang kami kerahkan delapan personel dibagi dua shift," tandasnya.

BERITA TERKAIT
Lenggang Jakarta di 5 Kota Dibangun dengan Ciri Khusus

Lenggang Jakarta Dibangun dengan Ciri Khusus

Kamis, 17 Maret 2016 4632

Dikelola Pemda, Kawasan Lenggang Jakarta Dinilai Akan Bebas PKL

Dikelola DKI Lenggang Jakarta Monas Bebas PKL

Selasa, 15 Maret 2016 6556

DKI akan Ambil Alih Lenggang Jakarta Monas

DKI akan Ambil Alih Lenggang Jakarta Monas

Senin, 14 Maret 2016 3831

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 469104

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 308222

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 284405

Siswa di Jakut Tebarkan Optimistis Sintas COVID 19 Melalui Puisi

Siswa di Jakut Tebar Optimistis di Tengah COVID- 19 Melalui Puisi

Rabu, 15 April 2020 261043

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Jumat, 15 April 2016 196657

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks

Hitung Mundur 22 Juni 2027

842
Hari
09
Jam
40
Menit
29
Detik