10 Kendaraan Diderek di Stasiun Beos

Rabu, 08 Juni 2016 Reporter: Folmer Editor: Nani Suherni 2760

10 Kendaraan Diderek di Stasiun Beos

(Foto: Folmer)

Aparat gabungan Kecamatan Taman Sari dan Suku Dinas Perhubungan dan Transportasi (Sudinhubtrans) Jakarta Barat  menggelar operasi terpadu penertiban parkir liar dan pedagang kaki lima di kawasan Stasiun Beos dan Jalan Pinangsia Raya, Kelurahan Pinangsia, Rabu (8/6).

Kawasan Stasiun Kereta Api Beos selama ini dinilai kotor, kumuh dan semrawut

Camat Taman Sari, Paris Limbong mengatakan, pihaknya menggelar penertiban terpadu guna menciptakan kawasan yang tertib, bersih dan aman.

"Kawasan Stasiun Kereta Api Beos selama ini dinilai kotor, kumuh dan semrawut. Penertiban ini juga sebagai tindaklanjut Instruksi Gubernur DKI," kata Paris, Rabu (8/6).

Ia mengungkapkan, dalam penertiban terpadu, pihaknya berhasil menderek 10 mobil pribadi yang parkir di pinggir jalan.

"Kami juga mengangkut belasan lapak PKL yang berdiri di atas trotoar dan bahu jalan ke dalam truk untuk di bawa ke gudang Kebon Jeruk," tandasnya.

BERITA TERKAIT
Sedan Tabrak Pohon di Jl MT Haryono

Sedan Tabrak Pohon di Jl MT Haryono

Sabtu, 04 Juni 2016 3782

11 Kendaraan di Karet Kuningan Diderek

Parkir Liar di Karet Kuningan Ditertibkan

Senin, 06 Juni 2016 3080

Penindakan Mikrolet M44 di Tebet Diwarnai Blokade Jalan

Mikrolet M44 di Tebet Blokade Jalan

Rabu, 25 Mei 2016 4896

BERITA POPULER
Petugas memadamkan kebakaran rumah di Pondok Pinang

Kebakaran di Pondok Pinang Diduga Dipicu Korsleting

Minggu, 02 November 2025 1223

Ketua DPRD Dukung Relaksasi Pajak untuk Jaga Daya Beli Warga

Ketua DPRD Dukung Relaksasi Pajak untuk Jaga Daya Beli Warga

Minggu, 02 November 2025 1100

Seorang penumpang melakukan tap in di Halte Transjakarta Rawamangun

Pramono Minta Transjakarta Tingkatkan Layanan Sistem Pembayaran

Kamis, 30 Oktober 2025 1608

Salah satu pelamar kerja yang datang ke Job Fair Disabilitas 2025 di TIM Jakpus

Job Fair Disabilitas 2025 Diakses Warga Luar Jakarta

Senin, 03 November 2025 604

Sejumlah kendaraan melintas saat cuaca hujan di pagi hari

Waspada, Hujan Deras Berpotensi Guyur Jakarta Pagi dan Siang Hari

Minggu, 02 November 2025 851

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks