Ketua RT/RW di Koja Ikuti Pelatihan Qlue

Jumat, 22 April 2016 Reporter: TP Moan Simanjuntak Editor: Budhi Firmansyah Surapati 8930

157 RT dan RW Se-Kelurahan Koja Hadiri Sosialisasi Qlue

(Foto: TP Moan Simanjuntak)

Sebanyak 157 peserta dari unsur RT/RW di Kelurahan Koja mengikuti pelatihan penggunaan aplikasi Qlue yang berlangsung di aula kantor kelurahan setempat, Jumat (22/4).

Agar para ketua RT/RW semakin paham sehingga bisa melaporkan permasalahan yang ada di lingkungannya

Lurah Koja, Depika Romadi mengatakan, pelatihan ini untuk membimbing para ketua RT/RW agar semakin paham dan mengerti menggunakan aplikasi Qlue.

“Agar para ketua RT/RW semakin paham sehingga bisa melaporkan permasalahan yang ada di lingkungannya,” ujar Depika.

Dengan aktifnya para ketua RT/RW dalam melaporkan kegiatan atau permasalahannya di wilayah, diharapkan bisa membantu jajaran kelurahan dalam menindaklanjuti keluhan warga dengan cepat.

Nantinya, kata Depika, para ketua RT diminta mengirimkan minimal tiga laporan per hari dimana untuk masing-masing laporan dibayar Rp 10 ribu. Sedangkan untuk ketua RW masing-masing laporan akan dibayar Rp 12.500.

BERITA TERKAIT
Lapor di Qlue RT/RW Dapat Poin Operasional

Lapor via Qlue, RT/RW Dapat Poin Operasional

Selasa, 19 April 2016 27253

50 Warga Utan Panjang Ikuti Sosialisasi Qlue

50 Warga Utan Panjang Ikuti Sosialisasi Qlue

Sabtu, 12 September 2015 10474

BERITA POPULER
Petugas memadamkan kebakaran rumah di Pondok Pinang

Kebakaran di Pondok Pinang Diduga Dipicu Korsleting

Minggu, 02 November 2025 1235

Ketua DPRD Dukung Relaksasi Pajak untuk Jaga Daya Beli Warga

Ketua DPRD Dukung Relaksasi Pajak untuk Jaga Daya Beli Warga

Minggu, 02 November 2025 1112

Seorang penumpang melakukan tap in di Halte Transjakarta Rawamangun

Pramono Minta Transjakarta Tingkatkan Layanan Sistem Pembayaran

Kamis, 30 Oktober 2025 1622

Saluran Air di Jalan Darmawangsa IV Direvitalisasi

Saluran Air di Jalan Darmawangsa IV Direvitalisasi

Rabu, 29 Oktober 2025 1464

Sejumlah kendaraan melintas saat cuaca hujan di pagi hari

Waspada, Hujan Deras Berpotensi Guyur Jakarta Pagi dan Siang Hari

Minggu, 02 November 2025 859

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks